Main Article Content

Abstract

      I.          Makalah ini memberi rancangan model dan antarmuka yang interaktif sebagai cara efektif membantu pengajar di instansi perkuliahan dalam menyalurkan ilmu pengetahuan kedalam sebuah platform pembelajaran yang bisa diintegrasikan di kelas. Sebagai contoh, berbagai macam cara telah dilakukan untuk memanfaatkan metode menggunakan linked data untuk menghasilkan kuis untuk materi pembelajaran di kelas. Namun, diamati bahwa pendekatan yang sudah ada masih mengalami beberapa keterbatasan yang pada umumnya masih tergantung dan didasarkan pada template spesifik domain atau pembuatan template kuis sangat bergantung pada ahli ontologis dan pakar Data Terkait  serta kendala utama yang dimiliki bersama oleh sistem pembuatan kuis yaitu adalah masalah yang bergantung pada domain.

Keywords

Web Semantic RDF Linked Data SPARQL

Article Details