Main Article Content

Abstract

Abstract—Suatu perusahaan IT memiliki banyak proyek yang ditangani atau diterima maka dibutuhkan suatu manajemen proyek agar proyek bisa berjalan dengan efisien dan efektif. Dalam kerja sama UII memiliki masalah dalam membuat sistem capaian pembelajaran lulusan (CPL), sistem ini dibuat untuk melakukan pengukuran nilai CPL agar mahasiswa mengetahui nilai yang didapatkan. Metode yang digunakan dalam proyek CPL ini menggunakan metode agile scrum. Dengan adanya manajemen proyek diharapkan proyek ini bisa diselesaikan dengan tepat waktu, tepat biaya dan kualitas terjaga. Pada makalah ini akan disajikan mengenai manajemen proyek pengembangan perangkat lunak, sehingga harapannya bisa menjadi pembelajaran tentang bagaimana memanajemen suatu proyek perangkat lunak dengan efisien dan efektif.

Keywords

manajemen proyek perangkat lunak kerja sama kampus-industri sistem penilaian capaian pembelajaran lulusan

Article Details