Main Article Content

Abstract

Salah satu strategi untuk mengembangkan usaha yang saat ini sedang berkembang
adalah melalui penggabungan usaha baik itu dalam bentuk merger maupun akuisisi. Pada pertengahan tahun ini, persoalan merger timbul kembali ketika pemerintah melalui Menteri Keuangan mengemukakan rencana merger bank BUMN, Bahkan Presiden Soebarto telah menyetujui rencana tersebut. Meskipun saat ini masih dalam taraf pembicaraan pada level staf, tetapi diharapkan rencana tersebut telah diselesaikan sebelum pergantian kabinet yang baru. Dengan pertimbangan bahwa kasus penggabungan usaha tersebut semakin banyak dilakukan, maka perlukah kiranya topik ini dibahas.

Article Details