Main Article Content
Abstract
Tujuan dari penelitan ini adalah mengetahui tentang hubungan tingkat religiusitas dengan perilaku coPing sires. Hipotesis yang diajukan adalah ada hubungan positif antara tingkat religiusitas dengan perilaku coping stres yaitu semakin tinggi tingkat religiusitas seseorang maka semakin baik pula perilaku coping stres. Subjek penelitian adalah mahasiswa dan mahasiswi Fakultas Ekonomi Universitas Islam Sultan Agung Semarang berjumlah 100 orang. Analisis statistik yang dipergunakan adalah teknik korelasi parsial jenjang ketiga. Hasil analisis data menunjukkan bahwa
tidak ada hubungan positif dan tidak signifikan antara tingkat religiusitas dengan perilaku coping stres.
Kata kunci: religiusilas, perilaku coping, pengalaman beragama
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).