Main Article Content
Abstract
Usaha instansi pendidikan untuk terus-menerus meningkatkan kualitas pendidikannya agar SDM yang dihasilkan berkualitas tinggi dan dapat bertahan di dunia kerja, dapat dilakukan dengan cara evaluasi secara terus-menerus terhadap keseluruhan proses perkuliahan yang terjadi setiap semesternya. Hal ini dilakukan dengan pertimbangan bahwa keseluruhan proses yang terjadi pada suatu waktu tertentu belum tentu telah sesuai dan optimal untuk terus dilaksanakan dan dijadikan acuan untuk proses selanjutnya. Sistem Informasi Manajemen Pendidikan adalah suatu sarana yang diharapkan dapat membantu proses evaluasi ini.
Kata kunci: Pendidikan, Evaluasi, Perkuilahan, Sistem Informasi Manajemen
Kata kunci: Pendidikan, Evaluasi, Perkuilahan, Sistem Informasi Manajemen