Main Article Content
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan informasi kepada CV. XYZ mengenai hasil evaluasi
pengendalian Sistem Informasi (SI) pada aplikasi persediaan. Metode yang digunakan mengikuti standar CobIT
4.1, menggunakan kuesioner, wawancara secara langsung terhadap pihak yang bersangkutan dan observasi
secara langsung pada perusahaan, serta testing secara langsung pada sistem informasi persediaan.
Hasilnya, ditemukan kelemahan pada sistem informasi kemudian diberikan rekomendasi pengendalian yang
dibutuhkan dalam penerapan sistem informasi yang lebih baik dalam mendukung proses bisnis perusahaan
serta pencapaian tujuan perusahaan.
Kata Kunci: evaluasi, pengendalian, sistem informasi, persediaan
pengendalian Sistem Informasi (SI) pada aplikasi persediaan. Metode yang digunakan mengikuti standar CobIT
4.1, menggunakan kuesioner, wawancara secara langsung terhadap pihak yang bersangkutan dan observasi
secara langsung pada perusahaan, serta testing secara langsung pada sistem informasi persediaan.
Hasilnya, ditemukan kelemahan pada sistem informasi kemudian diberikan rekomendasi pengendalian yang
dibutuhkan dalam penerapan sistem informasi yang lebih baik dalam mendukung proses bisnis perusahaan
serta pencapaian tujuan perusahaan.
Kata Kunci: evaluasi, pengendalian, sistem informasi, persediaan