Main Article Content

Abstract

Perkembangan pemrograman berorientasi objek saat ini sangat pesat. Banyak perangkat lunak saat ini yang dikembangkan dengan paradigma berorientasi objek. Kendala yang sering dihadapi pada saat ini adalah pengggunaan basisdata relasional dalam menyimpan data. Meskipun saat ini sudah terdapat sistem basisdata berorientasi objek namun yang menjadi kendala adalah ketika akan mengubah sistem yang menggunakan basisdata relasional. Object Relational Mapping (ORM) adalah salah satu teknik untuk memetakan basisdata relasional ke model objek. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa Hibernate mampu melakukan pemetaan serta menyederhanakan proses penyimpanan dan pengambilan data objek.

Article Details

Author Biography

Bangun Wijayanto, Universitas Jenderal Soedirman

Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Sains dan Teknik