Main Article Content
Abstract
Abstrak— Bayi prematur akan mudah mengalami
kedinginan, sehingga dibutuhkan suatu perangkat pelindung
tertentu yang dapat dikondisikan suhu dan kelembapan. Telah
dibangun aplikasi pemantau inkubator bayi berbasis internet
untuk memantau suhu dan kelembapan. Aplikasi ini dapat
bekerja pada mode otomatis dan manual. Mode otomatis dapat
bekerja sendiri tanpa harus menunggu instruksi dari Server.
Mode manual bekerja berdasarkan instruksi yang dikirim dari
Server. Aktuator bekerja otomatis menyesuaikan kondisi suhu
dan kelembaban yang terpantau pada mode automatis. Mode
manual bekerja berdasarkan instruksi yang dikirim dari PC
Server. Aktuator bekerja ketika ada instruksi yang dikirimkan
dari Server.Dari hasil pengujian, respon kecepatan rata-rata
pengendalian manual melalui perangkat berbasis web yaitu
tujuh detik. Aplikasi ini siap untuk di implementasikan dalam
sistem Inkubator bayi jinjing.
Kata kunci— Inkubator bayi, suhu, kelembapan, web server