Main Article Content
Abstract
Limbah padat domestik di Indonesia sebagian besar berupa sampah organik. Sampah organik berupa sisa sayur dan buah-buahan sisa konsumsi merupakan jenis paling umum dibuang dari rumah tangga. Bahan sampah ini sebenarnya masih dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku pupuk cair sederhana eco-enzyme dengan memanfaatkan teknologi berbasis fermentasi. Pupuk dapat difungsikan sebagai penyubur tanaman halaman, dan berbagai kegiatan di rumah tangga. Kegiatan abdimas ini meliputi pemanfaatan sampah organik di Yayasan Peduli Ceria Klender yang merupakan penampung yatim piatu, dengan penghuni sekitar 100 orang. Melihat banyaknya penghuni Yayasan, potensi sampah organik yang akan timbul juga besar, dan dapat menjadi bahan baku pupuk cair sederhana. Keterampilan ini diharapkan dapat memberi manfaat tiap anggota rumah yatim, dengan memanfaatkan sampah sisa sayuran yang tadinya dibuang, dengan menjadikan bahan baku pupuk cair, sehingga dapat menyuburkan halaman yang ditanami sayuran agar sampah memberi manfaat bagi penghuni rumah yatim.
Keywords
Article Details
References
- Ashlihah, Saputri, M. M., and Fauzan, A., 2020, Pelatihan Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga Organik menjadi Pupuk Kompos, J. Pengabdi. Masy. Bid. Pertan., 1 (1), 30–33.
- Harlis, Yelianti, U., S. Budiarti, R., and Hakim, N., 2019, Pelatihan pembuatan kompos organik metode keranjang takakura sebagai solusi penanganan sampah di lingkungan kost mahasiswa, Dedik. J. Pengabdi. Masy., 1 (1), 1–8.
- Kandou, G. D., Sekeon, S. A. S., and Kandou, P. C., 2021, Pengolahan Limbah Organik Rumah Tangga Melalui Pengembangan Ekoenzim di Kecamatan Singkil Kota Manado, Paradig. Sehat, 9 (3), 1–4.
- Marwantika, A. I., 2020, Pembuatan Pupuk Organik Sebagai Upaya Pengurangan Ketergantungan Petani Terhadap Pupuk Kimia Di Dusun Sidowayah, Desa Candimulyo, Kecamatan Dolopo, Kabupaten Madiun, InEJ Indones. Engagem. J., 1 (1), 17–28.
- Nurliah, N., Elika, S., and Sagena, U. W., 2022, Sosialisasi Pengelolaan dan Pemanfaatan Sampah Organik Rumah Tangga Dalam Memproduksi Ekoenzim, J. Pengabdi. Masy. Madani, 2 (1), 33–39.
- Susilawati, S., 2019, Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Menjadi Pupuk Organik Menggunakan Komposter Di Lingkungan Desa Montong Baan Selatan, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, J. War. Desa, 1 (2), 101–107.
- Untuk, D., Salah, M., Syarat, S., and Pengantar, K., 2021, Yayasan Lembaga Pendidikan Islam Daerah Riau Univerasitas Islam Riau Multi Bahasa Berabasis Mobile.
References
Ashlihah, Saputri, M. M., and Fauzan, A., 2020, Pelatihan Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga Organik menjadi Pupuk Kompos, J. Pengabdi. Masy. Bid. Pertan., 1 (1), 30–33.
Harlis, Yelianti, U., S. Budiarti, R., and Hakim, N., 2019, Pelatihan pembuatan kompos organik metode keranjang takakura sebagai solusi penanganan sampah di lingkungan kost mahasiswa, Dedik. J. Pengabdi. Masy., 1 (1), 1–8.
Kandou, G. D., Sekeon, S. A. S., and Kandou, P. C., 2021, Pengolahan Limbah Organik Rumah Tangga Melalui Pengembangan Ekoenzim di Kecamatan Singkil Kota Manado, Paradig. Sehat, 9 (3), 1–4.
Marwantika, A. I., 2020, Pembuatan Pupuk Organik Sebagai Upaya Pengurangan Ketergantungan Petani Terhadap Pupuk Kimia Di Dusun Sidowayah, Desa Candimulyo, Kecamatan Dolopo, Kabupaten Madiun, InEJ Indones. Engagem. J., 1 (1), 17–28.
Nurliah, N., Elika, S., and Sagena, U. W., 2022, Sosialisasi Pengelolaan dan Pemanfaatan Sampah Organik Rumah Tangga Dalam Memproduksi Ekoenzim, J. Pengabdi. Masy. Madani, 2 (1), 33–39.
Susilawati, S., 2019, Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Menjadi Pupuk Organik Menggunakan Komposter Di Lingkungan Desa Montong Baan Selatan, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, J. War. Desa, 1 (2), 101–107.
Untuk, D., Salah, M., Syarat, S., and Pengantar, K., 2021, Yayasan Lembaga Pendidikan Islam Daerah Riau Univerasitas Islam Riau Multi Bahasa Berabasis Mobile.