Main Article Content
Abstract
Background: Hypertension is a chronic disease where a person has systolic blood pressure ≥ 140 mmHg and/or diastolic blood pressure ≥ 90 mmHg. Adhering to the prescribed medication for hypertension is crucial to preventing potentially fatal consequences.
Objective: This study aims to evaluate the level of adherence and analyze factors that influence treatment adherence for hypertensive patients at Kotagede II Yogyakarta Primary Health Care.
Method: This research is a cross-sectional study. The research sample was taken based on a purposive sampling method, including hypertension patients at Kotagede II Yogyakarta Primary Health Care who met the inclusion criteria. The measuring tool used to evaluate adherence is MARS-5, while knowledge is HK-LS. Factors influencing adherence were analyzed using the Chi square test.
Results: The research findings indicated that the highest level of patient adherence was observed in the high category, with a rate of 59.4%. The mean score value is 24 points ± 1.6. The multivariate analysis revealed that the duration of suffering (p-value 0.029, OR 0.375), blood pressure (p-value 0.007, OR 0.243), and knowledge (p-value 0.005, OR 0.273) significantly influenced adherence to hypertension therapy. The results of this study suggest the need for an educational program targeting hypertension patients, aimed at enhancing their awareness and promoting treatment adherence.
Conclusion: The level of adherence to treatment for hypertensive patients at the Kotagede II Yogyakarta Primary Health Care falls within the medium category. Length of suffering, blood pressure, and knowledge are factors that influence treatment adherence in hypertensive patients.
Keywords: Hypertension, adherence, knowledge, MARS, HK-LS
Intisari
Latar belakang: Hipertensi termasuk penyakit kronik, dimana seseorang memiliki tekanan darah sistolik ≥ 140 mmHg dan/atau tekanan diastolik ≥ 90 mmHg. Kepatuhan menjadi hal penting pada pengobatan hipertensi agar tidak terjadi komplikasi yang dapat memicu kematian.
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi tingkat kepatuhan dan menganalisis faktor yang mempengaruhi kepatuhan pengobatan pasien hipertensi di Puskesmas Kotagede II Yogyakarta.
Metode: Penelitian ini merupakan cross-sectional study. Sampel penelitian diambil berdasarkan metode purposive sampling meliputi pasien hipertensi di Puskesmas Kotagede II Yogyakarta yang memenuhi kriteria inklusi. Alat ukur yang digunakan untuk mengevaluasi kepatuhan menggunakan MARS-5, sedangkan pengetahuan dengan HK-LS. Faktor yang mempengaruhi kepatuhan dianalisis dengan menggunakan uji Chi square.
Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kepatuhan pasien paling banyak dalam kategori tinggi sebesar 59,4%. Nilai skor rata-rata tingkat kepatuhan yaitu 24 poin ± 1,6. Hasil analisis dengan uji multivariat menunjukkan bahwa faktor yang mempengaruhi kepatuhan pengobatan hipertensi yaitu lama menderita (nilai p 0,029, OR 0,375), tekanan darah (nilai p 0,007, OR 0,243), dan pengetahuan (nilai p 0,005, OR 0,273). Berdasarkan hasil penelitian diharapkan adanya program edukasi bagi pasien hipertensi untuk meningkatkan pengetahuan sehingga kepatuhan pengobatan dapat tercapai.
Kesimpulan: Tingkat kepatuhan pengobatan pasien hipertensi di Puskesmas Kotagede II Yogyakarta tergolong kategori sedang. Lama menderita, tekanan darah, dan pengetahuan merupakan faktor yang mempengaruhi terhadap kepatuhan pengobatan pasien hipertensi.
Kata kunci: Hipertensi, kepatuhan, pengetahuan, MARS, HK-LS
Keywords
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish in the Jurnal Ilmiah Farmasi agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant Jurnal Ilmiah Farmasi right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution Licence that allows others to adapt (remix, transform, and build) upon the work non-commercially with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in Jurnal Ilmiah Farmasi.
- Authors are permitted to share (copy and redistribute) the journal's published version of the work non-commercially (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in Jurnal Ilmiah Farmasi.
References
- Akri N. T., Nurmainah N., & Andrie M. (2022). Analisis Kepatuhan Penggunaan Obat Antihipertensi Pasien Hipertensi Rawat Jalan Usia Geriatri Terhadap Tekanan Darah. Journal Syifa Sciences and Clinical Research, 4(2), 437–446. http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jsscr
- Alfian R., & Putra P. M. A. (2017). Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner Medication Adherence Report Scale (MARS) terhadap Pasien Diabetes Mellitus. Jurnal Ilmiah Ibnu Sina, 2(2), 176–183.
- Aliyah N., & Damayanti R. (2022). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Minum Obat Pasien Hipertensi di Primary Health Care Negara Berkembang : Systematic Review. Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(5), 1–22. https://jurnal.syntaxliterate.co.id/index.php/syntax-literate/article/view/6999/4359%0Ahttps://jurnal.syntaxliterate.co.id/index.php/syntax-literate/article/view/6999
- Apsari D. P., Putra I. G. N. M. S. W., & Maharjana I. B. N. (2021). Hubungan Dukungan Keluarga Dan Peran Tenaga Kefarmasian Terhadap Kepatuhan Minum Obat Antihipertensi. Jurnal Ilmiah Medicamento, 7(1), 19–26. https://doi.org/10.36733/medicamento.v7i1.1499
- Azizah L. W. N., & Kristinawati B. (2023). Hubungan Dukungan Keluarga dan Kepatuhan Pengobatan dengan Status Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi. Hijp : Health Information Jurnal Penelitian, 15(884), 1–11.
- Basuki P. P., Sunaryo & Cahyo H. T. (2022). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Berobat Pasien Penderita Hipertensi Lansia di Puskesmas Sleman. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 15(2), 93–98.
- Bisnu M. I. K. H., Kepel B. J., & Mulyadi. (2017). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Derajat Hipertensi pada Pasien Hipertensi di Puskesmas Ranomuut Kota Manado. Jurnal Keperawatan UNSRAT, 5(1), 1–9.
- Dhrik M., Prasetya A. A. N. P. R., & Ratnasari P. M. D. (2023). Analisis Hubungan Pengetahuan terkait Hipertensi dengan Kepatuhan Minum Obat dan Kontrol Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi. Jurnal Ilmiah Medicamento, 9(1), 70–77. https://doi.org/10.36733/medicamento.v9i1.5470
- Dilianty O. M., Sianturi S. R., & Marlina P. W. N. (2019). Peningkatan Kepatuhan Berobat Melalui Edukasi Bagi Penderita Hipertensi Di Kabupaten Flores Timur. Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, 15(2), 55–63. https://doi.org/10.26753/jikk.v15i2.305
- Dipiro J. T., Talbert R. L., Yee G. C., Matzke G. R., Wells B. G., & Posey L. M. (2020). Pharmacotherapy A Pathophysiologic Approach (11th ed.). McGraw Hill.
- Edi I. G. M. S. (2015). Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Pasien Pada Pengobatan: Telaah Sistematik. Jurnal Ilmiah Medicamento, 1(1), 1–8.
- Ernawati I., Fandinata S. S., & Permatasari S. N. (2020). Translation and Validation of The Indonesian Version of The Hypertension Knowledge-Level Scale. Journal of Medical Sciences, 8(E), 630–637. https://doi.org/10.3889/OAMJMS.2020.5152
- Hapsari D. I., & Kartiana U. Y. (2022). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pengobatan Penderita Hipertensi Pada Lansia di Wilayah Kerja Puskesmas Sepauk Tahun 2021. Jurnal Mahasiswa Dan Peneliti Kesehatan, 9(2), 151–164. https://doi.org/10.29406/jjum.v9i2.4797
- Harahap D. A., Aprilla N., & Muliati O. (2019). Hubungan Pengetahuan Penderita Hipertensi Tentang Hipertensi Dengan Kepatuhan Minum Obat Antihipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Kampa Tahun 2019. Jurnal Ners, 3(2), 97–102. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/ners
- Harijanto W., Rudijanto A., & Alamsyah N, A. (2015). Pengaruh Konseling Motivational Interviewing terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita Hipertensi. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 28(4), 345–353.
- Ihwatun S., Ginandjar P., Saraswati L. D., & Udiyono, A. (2020). Faktor-faktor Yang Berhubungan dengan Kepatuhan Pengobatan pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Pudakpayung Kota Semarang Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 8(3), 352–359. http://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jkm
- Indriana N., Swandari M. T. K., & Pertiwi Y. (2020). Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Kepatuhan Minum Obat pada Pasien Hipertensi di Rumah Sakit X Cilacap. Jurnal Ilmiah JOPHUS : Journal Of Pharmacy UMUS, 2(1), 1–10.
- Jankowska-Polańska B., Uchmanowicz I., Dudek K., & Mazur G. (2016). Relationship Between Patients’ Knowledge and Medication Adherence Among Patients With Hypertension. Patient Preference and Adherence, 10, 2437–2447. https://doi.org/10.2147/PPA.S117269
- JNC 8. (2014). Guidelines for the Management of Hypertension in Adults. American Family Physician. http://www.aafp.org/afp/2014/1001/p503.html
- Juniarti B., Setyani F. A. R., & Amigo T. A. E. (2023). Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Penderita Hipertensi. Cendekia Medika: Jurnal Stikes Al-Ma`arif Baturaja, 8(1), 43–53. https://doi.org/10.52235/cendekiamedika.v8i1.205
- Katadi S., Andayani T. M., & Endarti D. (2019). Hubungan Kepatuhan Pengobatan dengan Outcome Klinik dan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Melitus Tipe 2. Jurnal Manajemen Dan Pelayanan Farmasi (Journal of Management and Pharmacy Practice), 9(1), 19–26.
- Kemenkes RI. (2019). Buku Pedoman Manajemen Penyakit Tidak Menular. Jakarta: Direktorat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular.
- Kusumawaty J., Hidayat N., & Ginanjar E. (2016). Hubungan Jenis Kelamin Dengan Intensitas Hipertensi Pada Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Lakbok Kabupaten Ciamis. Jurnal Mutiara Medika, 16(2), 46–51.
- Latipah A., Murtisiwi L., & Adiningsih R. (2022). Evaluasi Kepatuhan Penggunaan Obat Antidiabetik Oral pada Pasien Rawat Jalan Diabetes Melitus Tipe 2 di Rumah Sakit Universitas Sebelas Maret. Jurnal Kesehatan Kartika, 17(2), 86–94.
- Mangendai Y., Rompas S., & Hamel R. (2017). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Berobat Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Ranotana Weru. Jurnal Keperawatan UNSRAT, 5(1), 1–8.
- Martini N. S., Maria I., & Mawaddah N. S. (2019). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Diet Hipertensi Di Puskesmas Astambul. Jurnal Keperawatan Suaka Insan (Jksi), 4(2), 114–119. https://doi.org/10.51143/jksi.v4i2.189
- Mutmainah N., Al Ayubi M., & Widagdo A. (2020). Kepatuhan dan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 di Rumah Sakit di Jawa Tengah. Pharmacon: Jurnal Farmasi Indonesia, 17(2), 165–173. https://doi.org/10.23917/pharmacon.v17i2.12281
- Natasia A., Suprapti S., & Trilestari. (2022). Gambaran Penggunaan Obat Antihipertensi Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Kotagede II Bulan November-Desember 2020. INPHARNMED Journal (Indonesian Pharmacy and Natural Medicine Journal), 6(2), 82–90. https://doi.org/10.21927/inpharnmed.v6i2.2595
- PERHI. (2019). Konsensus Penatalaksanaan Hipertensi 2019. Indonesian Society of Hypertension.
- Prihatin K., Fatmawati B. R., & Suprayitna M. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Berobat Penderita Hipertensi. Jurnal Ilmiah STIKES Yarsi Mataram, 10(2), 7–16. https://doi.org/10.57267/jisym.v10i2.64
- Rahmawati D., & Solikhah S. (2023). Hubungan Tingkat Depresi dan Kualitas Hidup Yang Diukur Menggunakan HRQol Pada Pasien Hipertensi di Puskesmas Mantrijeron, Yogyakarta. Jurnal Cakrawala Promkes, 5(1), 26–35. https://doi.org/10.12928/promkes.v5i1.6670
- Rasajati Q. P., Raharjo B. B., & Ningrum D. N. A. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pengobatan Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungmundu Kota Semarang. Unnes Journal of Public Health, 4(3), 16–23.
- Riani D. A., & Putri L. R. (2023). Gambaran Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Hipertensi Dewasa Di Puskesmas Kabupaten Sleman dan Kota Yogyakarta. Jurnal Penelitian Multidisiplin, 310–320.
- Sidabutar Y., Nababan D., Sembiring R., Hakim L., & Sitorus M. E. J. (2022). Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Berobat Penderita Hipertensi Rawat Jalan Usia Produktif Pada Masa Pandemi Covid 19 Di Puskesmas Paranginan. Prepotif Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(3), 2399–2410. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/prepotif/article/view/6969
- Suciana F., Agustina N. W., & Zakiatul M. (2020). Korelasi Lama Menderita Hipertensi Dengan Tingkat Kecemasan Penderita Hipertensi. Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan Masyarakat Cendekia Utama, 9(2), 146–155. https://doi.org/10.31596/jcu.v9i2.595
- Triono A., & Hikmawati I. (2020). Pengaruh Dukungan Keluarga terhadap Perilaku Pengendalian Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi Lansia di Puskesmas Sumbang 1. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 7(3), 7–20. http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/JKM/article/view/5061
- Wibrata D. A., Fadilah N., Wijayanti D., & Kholifah S. N. (2023). Persepsi Tentang Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Kepatuhan pada Klien Hipertensi. JI-KES (Jurnal Ilmu Kesehatan), 6(2), 135–140. https://doi.org/10.33006/jikes.v6i2.529
- Yasin D. D. F., & Chaerani E. (2022). Regimen Terapeutik sebagai Prediktor Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Hipertensi. Journal of Nursing Care and Biomoleculer, 7(1), 105–110. https://doi.org/10.32700/jnc.v7i1.263
- Yusvita F., Handayani P., & Amaliah. (2022). Hubungan Kadar Kolesterol Dengan Tekanan Darah Pada Pekerja Di PT.X Tahun 2020. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 10(1), 8–15.
References
Akri N. T., Nurmainah N., & Andrie M. (2022). Analisis Kepatuhan Penggunaan Obat Antihipertensi Pasien Hipertensi Rawat Jalan Usia Geriatri Terhadap Tekanan Darah. Journal Syifa Sciences and Clinical Research, 4(2), 437–446. http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jsscr
Alfian R., & Putra P. M. A. (2017). Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner Medication Adherence Report Scale (MARS) terhadap Pasien Diabetes Mellitus. Jurnal Ilmiah Ibnu Sina, 2(2), 176–183.
Aliyah N., & Damayanti R. (2022). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Minum Obat Pasien Hipertensi di Primary Health Care Negara Berkembang : Systematic Review. Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(5), 1–22. https://jurnal.syntaxliterate.co.id/index.php/syntax-literate/article/view/6999/4359%0Ahttps://jurnal.syntaxliterate.co.id/index.php/syntax-literate/article/view/6999
Apsari D. P., Putra I. G. N. M. S. W., & Maharjana I. B. N. (2021). Hubungan Dukungan Keluarga Dan Peran Tenaga Kefarmasian Terhadap Kepatuhan Minum Obat Antihipertensi. Jurnal Ilmiah Medicamento, 7(1), 19–26. https://doi.org/10.36733/medicamento.v7i1.1499
Azizah L. W. N., & Kristinawati B. (2023). Hubungan Dukungan Keluarga dan Kepatuhan Pengobatan dengan Status Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi. Hijp : Health Information Jurnal Penelitian, 15(884), 1–11.
Basuki P. P., Sunaryo & Cahyo H. T. (2022). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Berobat Pasien Penderita Hipertensi Lansia di Puskesmas Sleman. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 15(2), 93–98.
Bisnu M. I. K. H., Kepel B. J., & Mulyadi. (2017). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Derajat Hipertensi pada Pasien Hipertensi di Puskesmas Ranomuut Kota Manado. Jurnal Keperawatan UNSRAT, 5(1), 1–9.
Dhrik M., Prasetya A. A. N. P. R., & Ratnasari P. M. D. (2023). Analisis Hubungan Pengetahuan terkait Hipertensi dengan Kepatuhan Minum Obat dan Kontrol Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi. Jurnal Ilmiah Medicamento, 9(1), 70–77. https://doi.org/10.36733/medicamento.v9i1.5470
Dilianty O. M., Sianturi S. R., & Marlina P. W. N. (2019). Peningkatan Kepatuhan Berobat Melalui Edukasi Bagi Penderita Hipertensi Di Kabupaten Flores Timur. Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, 15(2), 55–63. https://doi.org/10.26753/jikk.v15i2.305
Dipiro J. T., Talbert R. L., Yee G. C., Matzke G. R., Wells B. G., & Posey L. M. (2020). Pharmacotherapy A Pathophysiologic Approach (11th ed.). McGraw Hill.
Edi I. G. M. S. (2015). Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Pasien Pada Pengobatan: Telaah Sistematik. Jurnal Ilmiah Medicamento, 1(1), 1–8.
Ernawati I., Fandinata S. S., & Permatasari S. N. (2020). Translation and Validation of The Indonesian Version of The Hypertension Knowledge-Level Scale. Journal of Medical Sciences, 8(E), 630–637. https://doi.org/10.3889/OAMJMS.2020.5152
Hapsari D. I., & Kartiana U. Y. (2022). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pengobatan Penderita Hipertensi Pada Lansia di Wilayah Kerja Puskesmas Sepauk Tahun 2021. Jurnal Mahasiswa Dan Peneliti Kesehatan, 9(2), 151–164. https://doi.org/10.29406/jjum.v9i2.4797
Harahap D. A., Aprilla N., & Muliati O. (2019). Hubungan Pengetahuan Penderita Hipertensi Tentang Hipertensi Dengan Kepatuhan Minum Obat Antihipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Kampa Tahun 2019. Jurnal Ners, 3(2), 97–102. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/ners
Harijanto W., Rudijanto A., & Alamsyah N, A. (2015). Pengaruh Konseling Motivational Interviewing terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita Hipertensi. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 28(4), 345–353.
Ihwatun S., Ginandjar P., Saraswati L. D., & Udiyono, A. (2020). Faktor-faktor Yang Berhubungan dengan Kepatuhan Pengobatan pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Pudakpayung Kota Semarang Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 8(3), 352–359. http://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jkm
Indriana N., Swandari M. T. K., & Pertiwi Y. (2020). Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Kepatuhan Minum Obat pada Pasien Hipertensi di Rumah Sakit X Cilacap. Jurnal Ilmiah JOPHUS : Journal Of Pharmacy UMUS, 2(1), 1–10.
Jankowska-Polańska B., Uchmanowicz I., Dudek K., & Mazur G. (2016). Relationship Between Patients’ Knowledge and Medication Adherence Among Patients With Hypertension. Patient Preference and Adherence, 10, 2437–2447. https://doi.org/10.2147/PPA.S117269
JNC 8. (2014). Guidelines for the Management of Hypertension in Adults. American Family Physician. http://www.aafp.org/afp/2014/1001/p503.html
Juniarti B., Setyani F. A. R., & Amigo T. A. E. (2023). Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Penderita Hipertensi. Cendekia Medika: Jurnal Stikes Al-Ma`arif Baturaja, 8(1), 43–53. https://doi.org/10.52235/cendekiamedika.v8i1.205
Katadi S., Andayani T. M., & Endarti D. (2019). Hubungan Kepatuhan Pengobatan dengan Outcome Klinik dan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Melitus Tipe 2. Jurnal Manajemen Dan Pelayanan Farmasi (Journal of Management and Pharmacy Practice), 9(1), 19–26.
Kemenkes RI. (2019). Buku Pedoman Manajemen Penyakit Tidak Menular. Jakarta: Direktorat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular.
Kusumawaty J., Hidayat N., & Ginanjar E. (2016). Hubungan Jenis Kelamin Dengan Intensitas Hipertensi Pada Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Lakbok Kabupaten Ciamis. Jurnal Mutiara Medika, 16(2), 46–51.
Latipah A., Murtisiwi L., & Adiningsih R. (2022). Evaluasi Kepatuhan Penggunaan Obat Antidiabetik Oral pada Pasien Rawat Jalan Diabetes Melitus Tipe 2 di Rumah Sakit Universitas Sebelas Maret. Jurnal Kesehatan Kartika, 17(2), 86–94.
Mangendai Y., Rompas S., & Hamel R. (2017). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Berobat Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Ranotana Weru. Jurnal Keperawatan UNSRAT, 5(1), 1–8.
Martini N. S., Maria I., & Mawaddah N. S. (2019). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Diet Hipertensi Di Puskesmas Astambul. Jurnal Keperawatan Suaka Insan (Jksi), 4(2), 114–119. https://doi.org/10.51143/jksi.v4i2.189
Mutmainah N., Al Ayubi M., & Widagdo A. (2020). Kepatuhan dan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 di Rumah Sakit di Jawa Tengah. Pharmacon: Jurnal Farmasi Indonesia, 17(2), 165–173. https://doi.org/10.23917/pharmacon.v17i2.12281
Natasia A., Suprapti S., & Trilestari. (2022). Gambaran Penggunaan Obat Antihipertensi Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Kotagede II Bulan November-Desember 2020. INPHARNMED Journal (Indonesian Pharmacy and Natural Medicine Journal), 6(2), 82–90. https://doi.org/10.21927/inpharnmed.v6i2.2595
PERHI. (2019). Konsensus Penatalaksanaan Hipertensi 2019. Indonesian Society of Hypertension.
Prihatin K., Fatmawati B. R., & Suprayitna M. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Berobat Penderita Hipertensi. Jurnal Ilmiah STIKES Yarsi Mataram, 10(2), 7–16. https://doi.org/10.57267/jisym.v10i2.64
Rahmawati D., & Solikhah S. (2023). Hubungan Tingkat Depresi dan Kualitas Hidup Yang Diukur Menggunakan HRQol Pada Pasien Hipertensi di Puskesmas Mantrijeron, Yogyakarta. Jurnal Cakrawala Promkes, 5(1), 26–35. https://doi.org/10.12928/promkes.v5i1.6670
Rasajati Q. P., Raharjo B. B., & Ningrum D. N. A. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pengobatan Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungmundu Kota Semarang. Unnes Journal of Public Health, 4(3), 16–23.
Riani D. A., & Putri L. R. (2023). Gambaran Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Hipertensi Dewasa Di Puskesmas Kabupaten Sleman dan Kota Yogyakarta. Jurnal Penelitian Multidisiplin, 310–320.
Sidabutar Y., Nababan D., Sembiring R., Hakim L., & Sitorus M. E. J. (2022). Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Berobat Penderita Hipertensi Rawat Jalan Usia Produktif Pada Masa Pandemi Covid 19 Di Puskesmas Paranginan. Prepotif Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(3), 2399–2410. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/prepotif/article/view/6969
Suciana F., Agustina N. W., & Zakiatul M. (2020). Korelasi Lama Menderita Hipertensi Dengan Tingkat Kecemasan Penderita Hipertensi. Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan Masyarakat Cendekia Utama, 9(2), 146–155. https://doi.org/10.31596/jcu.v9i2.595
Triono A., & Hikmawati I. (2020). Pengaruh Dukungan Keluarga terhadap Perilaku Pengendalian Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi Lansia di Puskesmas Sumbang 1. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 7(3), 7–20. http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/JKM/article/view/5061
Wibrata D. A., Fadilah N., Wijayanti D., & Kholifah S. N. (2023). Persepsi Tentang Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Kepatuhan pada Klien Hipertensi. JI-KES (Jurnal Ilmu Kesehatan), 6(2), 135–140. https://doi.org/10.33006/jikes.v6i2.529
Yasin D. D. F., & Chaerani E. (2022). Regimen Terapeutik sebagai Prediktor Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Hipertensi. Journal of Nursing Care and Biomoleculer, 7(1), 105–110. https://doi.org/10.32700/jnc.v7i1.263
Yusvita F., Handayani P., & Amaliah. (2022). Hubungan Kadar Kolesterol Dengan Tekanan Darah Pada Pekerja Di PT.X Tahun 2020. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 10(1), 8–15.