Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sitasi karya ilmiah dosen Universitas Muhammadiyah Riau pada google scholar. Metode penelitian yang digunakan adalah Metode Deskriptif Kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Jumlah artikel yang disitasi pada artikel ilmiah dosen Universitas Muhammadiyah Riau tahun 2019-2022 adalah sebanyak 985 artikel atau hampir setengah yakni 43%, artikel paling banyak disitasi adalah artikel pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis yaitu sebanyak 2.068 disitasi atau hampir setengah yakni 45%. Dari 2.272 artikel terdapat 35.906 sitiran, Fakultas Ekonomi dan Bisnis adalah jumlah sitiran dan tositiran paling banyak, yaitu 13.789 sitiran atau hampir setengah yakni 38,4% dari 856 artikel, dan otositiran sebanyak 41 otositiran dari 22 artikel atau hampir setengah yakni 43,15%. Tahun 2021 dan 2019 adalah jumlah sitiran dan otositiran paling banyak yaitu 10.730 sitiran atau hampir setengah yakni 29,9%, dan 35 otositiran atau hampir setengah  yaitu 36,5%. Buku adalah literatur yang paling banyak disitir, yaitu berjumlah 17.903 atau sebagian besar yakni 50%, tahun literatur yang paling banyak digunakan adalah literatur yang terbit pada tahun 2011-2022, yaitu sebanyak 17.903 sitiran atau hampir setengah yakni 48,7%, dan bahasa pengantar terbanyak adalah Bahasa Indonesia yaitu 35.900 literatur atau hampir seluruhnya yakni 99,9% dengan usia keusangan dokumen literaturnya adalah 12 tahun.


 


Kata kunci : Sitasi, Karya Ilmiah, Dosen, dan Google Schoolar

Keywords

Bibliometrika Bahan pustaka karya ilmiah

Article Details

References

  1. Ajjronisa, S. (2016 ). Sistem Temu Balik Informasi Menggunakan Google Scholar Sistem Temu Balik Informasi Menggunakan Google Scholar Sistem Temu Balik Informasi Menggunakan Google Scholar.
  2. April, V. N., Pertumbuhan, A., Berdasarkan, L., Puspitasari, M. S., Irhandayaningsih, A., Literatur, P., … Visi, J. (2020). Sitiran Karya Ilmiah Pada Jurnal Visi Pustaka. 9(2), 74–83.
  3. Erliza, R. . & K. (2018). Analisis Sitiran Artikel Jurnal Internasional pada Laporan Akhir Penelitian Dosen Program Studi S-1 Ilmu Perpustakaan Fakultas Ilm u Budaya Diponegoro bab 2. 10–23.
  4. FATMAWATI, E. (2012). Pengantar Kajian Bibliometrika Dalam Perspektif Pustakawan.
  5. Fuad, A. R. (2022). Analisis Sitiran dan Ketersediaan Skripsi Program Studi Sastra Indonesia Tahun 2019-2021 di Perpustakaan Universitas Negeri Padang. 4, 37–56. https://doi.org/10.24036/ib.v4i1.319
  6. Hasugian, J. (2005). Analisis Sitiran terhadap Disertasi Program Doktor (S-3) Ilmu Kedokteran Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. Pustaha, 1(2), 1–11. Diambil dari http://203.189.120.189/ejournal/index.php/pus/article/view/17246
  7. Hayati, N. (2016a). Analisis sitiran sebagai alat evaluasi koleksi perpustakaan. Diambil dari https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/34825
  8. Hayati, N. (2016b). Nurul Hayati. Record and Library Journal, 2(1), 1–15.
  9. Keterampilan Menulis - Rajawali Pers - Google Books. (n.d.). Diambil 9 November 2022, dari https://www.google.co.id/books/edition/Keterampilan_Menulis_Rajawali_Pers/3-cdEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=Menulis+dapat+didefenisikan+sebagai+suatu+kegiatan+penyampaian+pesan+(komunikasi)+dengan+menggunakan+bahasa+tulis+sebagai+alat+atau+medianya&pg=PA8&printsec=frontcover
  10. Maciej Serda, Becker, F. G., Cleary, M., Team, R. M., Holtermann, H., The, D., … فاطمی, ح. (2015). Analisis Sitiran Jurnal Pada Skripsi Mahasiswa Jurusan Manajemen Tahun 2014 Di Perpustakaan Fakultas Ekonomika Dan Bisnis Universitas Diponegoro. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 4(2), 39–45. Https://Doi.Org/10.2/Jquery.Min.Js
  11. Nasution, M. K. M. (2017). Karya Ilmiah Toward produce 1000 papers View project MY THESES View project. https://doi.org/10.13140/RG.2.2.21345.81769/1
  12. Noprianto, Eko (2016). Analisis Sitiran Peraturan perundang-undangan Dalam Penulisan Skripsi Mahasiswa Fakultas Hukum Unilak Tahun 2015 Universitas Lancang Kuning.
  13. PDDikti - Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. (n.d.). Diambil 5 Januari 2023, dari Universitas Muhammadiyah Riau-PDDikti website: https://pddikti.kemdikbud.go.id/data_pt/MkZGOEZGNzItQTkwRC00MEQ4LUI4RDgtNUY3QkJDQTFBNTY5
  14. Rahmah, E. (2011). Kajian Bibliometrika Menggunakan Analisis Sitiran terhadap Skripsi Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FBS UNP Tahun 2005-2009. Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, dan Seni, 12(2). https://doi.org/10.24036/KOMPOSISI.V12I2.3916
  15. Rahmah, E., & Bahasa, F. (2009). Kajian Bibliometrika Menggunakan Analisis Sitiran terhadap Skripsi Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FBS UNP Tahun 2005-2009.
  16. Siti Sarah, M., Winoto, Y., Padjadjaran, U., & Raya Jatinangor Sumedang, J. K. (2022). Perkembangan penelitian bidang manajemen pengetahuan di Indonesia berdasarkan perspektif bibliometrik dengan basis aplikasi VOSViewer. IJAL (Indonesian Journal of Academic Librarianship), 5(3), 1–10. Diambil dari http://www.journals.apptisjatim.org/index.php/ijal/article/view/114
  17. Sutardji. (2003). Pada Jurnal Penelitian Pertanian Tanaman Pangan Sutardji. 12, 1–9.