Main Article Content
Abstract
Perkembangan teknologi kini membawa perubahan yang sangat menyeluruh hingga menyebabkan terjadinya ledakan informasi yang berlebihan serta belum dapat dipastikan kebenaran suatu informasi tersebut. Hal tersebut sangat berpengaruh terutama pada informasi mengenai kesehatan. Maka perlu diperhatikan oleh generasi milenial moms dalam menyaring suatu informasi digital agar tidak terjadi masalah dalam penerapan di kehidupan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh kemampuan literasi digital terhadap perilaku kebutuhan informasi kesehatan ibu dan anak di Desa Bakung Temenggungan Kabupaten Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif statistik inferensi. Populasinya diambil dari milenial moms berusia 20-37 tahun berjumlah 160 dengan sampel sebanyak 61 milenial moms menggunakan rumus slovin. Analisis penelitian ini menggunakan uji analisis regresi linier sederhana yang mana menghasilkan data ada atau tidaknya pengaruh variabel X (kemampuan literasi digital ) dengan variabel Y (perilaku kebutuhan informasi). Dari hasil analisis yang sudah dilakukan mendapatkan hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh kemampuan literasi digital terhadap perilaku kebutuhan informasi sebesar 0,643 (41,3%) dan sissanya 58,7% dipengaruhi oleh variable lain diluar penelitian.
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2025 UNILIB : Jurnal Perpustakaan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
References
- DAFTAR PUSTAKA
- A. Wijaya, M. (2021). Pengaruh Literasi Digital Pada Pembelajaran Daring Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa (Survey Pada Pelajaran Ekonomi Materi Ketenagakerjaan Kelas Xi Di Sma Negeri 2 Lembang). Repository Unpas, 2013–2015. http://repository.unpas.ac.id/53534/7/16. BAB II.pdf
- Bernadedta, B., Hermawan, A., & Koerniawati, T. (2023). Pengaruh Literasi Digital Terhadap Perilaku Pencarian Informasi Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi. JIPI (Jurnal Ilmu Perpustakaan Dan Informasi), 8(1), 128. https://doi.org/10.30829/jipi.v8i1.15232
- Borrego, A. (2021). Perkembangan Teknologi Informasi Komunikasi/Ict Dalam Berbagai Bidang. Jurnal Fakultas Teknik Unisa Kuningan , 10(2), 6.
- Gani, S. A. T., & Rahaju, T. (2022). Evaluasi Program Sidoarjo Maternal Dan Neonatal Emergency Sms Gateaway (Si Maneis) Di Rsud Kabupaten Sidoarjo. Publika, 527–542. https://doi.org/10.26740/publika.v10n2.p527-542
- Gilster paul. (1999). Digital Literacy. http://www.ncsu.edu/meridian/jul99/diglit/index.html
- Jati, W. D. P. (2021). Literasi Digital Ibu Generasi Milenial terhadap Isu Kesehatan Anak dan Keluarga. Jurnal Komunikasi Global, 10(1), 1–23. https://doi.org/10.24815/jkg.v10i1.20091
- Lathifah, I. C., & Dewi, A. O. P. (2021). Perilaku Pencarian Informasi Ibu Hamil pada Kehamilan Pertama di Kecamatan Tembalang Semarang dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, Dan Informasi, 5(3), 401–416. https://doi.org/10.14710/anuva.5.3.401-416
- Mariani. (2022). Meningkatkan Kemampuan Literasi Digital Guru melalui Workshop Tingkat Sekolah pada SDN 10 Pasaman Kabupaten Pasaman Barat.Jurnal pendidikan tambusai https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.5036
- Muthi’ah, S. (2020). Kebutuhan dan Perilaku Pencarian Informasi Pemustaka di Perpustakaan Umum Kota Depok. In Repository.Uinjkt.Ac.Id. http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/51358
- Naufal, H. A. (2021). Literasi Digital. Perspektif, 1(2), 195–202. https://doi.org/10.53947/perspekt.v1i2.32
- Purnama, R. (2021). Model perilaku pencarian informasi (analisis teori perilaku pencarian informasi menurut David Ellis). Pustaka Karya : Jurnal Ilmiah Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 9(1), 10. https://doi.org/10.18592/pk.v9i1.5158
- Quraisy Mathar, M. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Untuk Ilmu Perpustakaan. http://ebooks.uin-alauddin.ac.id/
- Restianty, A. (2018). Literasi Digital, Sebuah Tantangan Baru Dalam Literasi Media. 1. https://doi.org/https://doi.org/10.17509/ghm.v1i1.28380
- Rini, T., Lestari, P., Status, P., Ibu, K., & Bayi, D. (n.d.). Pencapaian Status Kesehatan Ibu dan Bayi Sebagai Salah Satu Perwujudan Keberhasilan Program Kesehatan Ibu dan Anak Achievement of Mother and Baby Health Status as One of the Succeses of Mother and Child Health Programs. https://www.guesehat.com/polemik-kesehatan-
- Sarasati, F. (2020). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Komunikasi Kesehatan Kehamilan dan Persalinan pada Ibu Milenial. Jurnal Penelitian Komunikasi, 2(2), 257–264.
- Sugiyono (2020:203). (2018). Metode Penelitian. Metode Penelitian, 32–41.
- Tuna, Y. (2021). Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo Prosiding Seminar Nasiona Pendidikan Dasar"Merdeka Belajar dalam Menyambut Era Masyarakat 5.0" Literasi Digital Dalam Pembelajaran di Sd Ssebagai Upaya Ppeningkatan Kualitas Pendidik.
- Wahyudiyono, W. (2019). Implikasi Pengggunaan Internet terhadap Partisipasi Sosial di Jawa Timur. Jurnal Komunika : Jurnal Komunikasi, Media Dan Informatika, 8(2), 63. https://doi.org/10.31504/komunika.v8i2.2487
- Wahyuni Mohamad, R. (2021). Pemanfaatan System Informasi Mobile Bagi Kesehatan Ibu Hamil dan Anak. In Jambura Nursing Journal (Vol. 3, Issue 1). 32-38 http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jnj|32
- Wilson, T. D. (2000). Human Information Behavior. Informing science institute http://inform.nu/Articles/Vol3/v3n2p49-56.pdf
- Winerda, Indah & Intan Rawit, S. (2019). Literasi Digital Bagi Millenial Moms. In Yogyakarta: Samudra Biru.
References
DAFTAR PUSTAKA
A. Wijaya, M. (2021). Pengaruh Literasi Digital Pada Pembelajaran Daring Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa (Survey Pada Pelajaran Ekonomi Materi Ketenagakerjaan Kelas Xi Di Sma Negeri 2 Lembang). Repository Unpas, 2013–2015. http://repository.unpas.ac.id/53534/7/16. BAB II.pdf
Bernadedta, B., Hermawan, A., & Koerniawati, T. (2023). Pengaruh Literasi Digital Terhadap Perilaku Pencarian Informasi Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi. JIPI (Jurnal Ilmu Perpustakaan Dan Informasi), 8(1), 128. https://doi.org/10.30829/jipi.v8i1.15232
Borrego, A. (2021). Perkembangan Teknologi Informasi Komunikasi/Ict Dalam Berbagai Bidang. Jurnal Fakultas Teknik Unisa Kuningan , 10(2), 6.
Gani, S. A. T., & Rahaju, T. (2022). Evaluasi Program Sidoarjo Maternal Dan Neonatal Emergency Sms Gateaway (Si Maneis) Di Rsud Kabupaten Sidoarjo. Publika, 527–542. https://doi.org/10.26740/publika.v10n2.p527-542
Gilster paul. (1999). Digital Literacy. http://www.ncsu.edu/meridian/jul99/diglit/index.html
Jati, W. D. P. (2021). Literasi Digital Ibu Generasi Milenial terhadap Isu Kesehatan Anak dan Keluarga. Jurnal Komunikasi Global, 10(1), 1–23. https://doi.org/10.24815/jkg.v10i1.20091
Lathifah, I. C., & Dewi, A. O. P. (2021). Perilaku Pencarian Informasi Ibu Hamil pada Kehamilan Pertama di Kecamatan Tembalang Semarang dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, Dan Informasi, 5(3), 401–416. https://doi.org/10.14710/anuva.5.3.401-416
Mariani. (2022). Meningkatkan Kemampuan Literasi Digital Guru melalui Workshop Tingkat Sekolah pada SDN 10 Pasaman Kabupaten Pasaman Barat.Jurnal pendidikan tambusai https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.5036
Muthi’ah, S. (2020). Kebutuhan dan Perilaku Pencarian Informasi Pemustaka di Perpustakaan Umum Kota Depok. In Repository.Uinjkt.Ac.Id. http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/51358
Naufal, H. A. (2021). Literasi Digital. Perspektif, 1(2), 195–202. https://doi.org/10.53947/perspekt.v1i2.32
Purnama, R. (2021). Model perilaku pencarian informasi (analisis teori perilaku pencarian informasi menurut David Ellis). Pustaka Karya : Jurnal Ilmiah Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 9(1), 10. https://doi.org/10.18592/pk.v9i1.5158
Quraisy Mathar, M. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Untuk Ilmu Perpustakaan. http://ebooks.uin-alauddin.ac.id/
Restianty, A. (2018). Literasi Digital, Sebuah Tantangan Baru Dalam Literasi Media. 1. https://doi.org/https://doi.org/10.17509/ghm.v1i1.28380
Rini, T., Lestari, P., Status, P., Ibu, K., & Bayi, D. (n.d.). Pencapaian Status Kesehatan Ibu dan Bayi Sebagai Salah Satu Perwujudan Keberhasilan Program Kesehatan Ibu dan Anak Achievement of Mother and Baby Health Status as One of the Succeses of Mother and Child Health Programs. https://www.guesehat.com/polemik-kesehatan-
Sarasati, F. (2020). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Komunikasi Kesehatan Kehamilan dan Persalinan pada Ibu Milenial. Jurnal Penelitian Komunikasi, 2(2), 257–264.
Sugiyono (2020:203). (2018). Metode Penelitian. Metode Penelitian, 32–41.
Tuna, Y. (2021). Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo Prosiding Seminar Nasiona Pendidikan Dasar"Merdeka Belajar dalam Menyambut Era Masyarakat 5.0" Literasi Digital Dalam Pembelajaran di Sd Ssebagai Upaya Ppeningkatan Kualitas Pendidik.
Wahyudiyono, W. (2019). Implikasi Pengggunaan Internet terhadap Partisipasi Sosial di Jawa Timur. Jurnal Komunika : Jurnal Komunikasi, Media Dan Informatika, 8(2), 63. https://doi.org/10.31504/komunika.v8i2.2487
Wahyuni Mohamad, R. (2021). Pemanfaatan System Informasi Mobile Bagi Kesehatan Ibu Hamil dan Anak. In Jambura Nursing Journal (Vol. 3, Issue 1). 32-38 http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jnj|32
Wilson, T. D. (2000). Human Information Behavior. Informing science institute http://inform.nu/Articles/Vol3/v3n2p49-56.pdf
Winerda, Indah & Intan Rawit, S. (2019). Literasi Digital Bagi Millenial Moms. In Yogyakarta: Samudra Biru.