Main Article Content

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan tema kebijakan anggaran pendidikan di Kabupaten Mojokerto ini bertujuan untuk membuat model pengembangan partisipasi publik sebagai stakeholder pendidikan serta menjadi bahan evaluasi untuk meningkatkan rasionalitas kebijakan dinas pendidikan dan mendorong keberterimaan hasil kebijakan biaya operasional sekolah. Metode pelaksanaan dilakukan dengan mengadakan Focus Group Discussion (FGD) yang ditindaklanjuti dengan pengembangan program aplikasi survey berbasis web. Hasil pengembangan program survey ini telah menunjukkan manfaat dari sudut efisiensi biaya dan waktu, keakuratan perhitungan, serta memberikan manfaat utama yaitu meningkatkan partisipasi publik meliputi sekolah baik negeri maupun swasta, komite sekolah dan masyarakat umum. Rekomendasi kepada dinas pendidikan adalah mengembangkan program survey berbasis web untuk meningkatkan kualitas layanan dan kualitas pendidikan di Kabupaten Mojokerto.

Keywords

BOPDA partisipasi publik stakeholder pendidikan web-survey

Article Details

Author Biographies

Dian Anita Nuswantara, Universitas Negeri Surabaya

Accounting Department

Sri Setyo Iriani, Universitas Negeri Surabaya

Deartemen Manajemen

Budi Purwoko, Universitas Negeri Surabaya

Departemen Bimbingan dan Konseling

Sujarwanto Sujarwanto, Universitas Negeri Surabaya

Departemen Pendidikan Luar Biasa

References

  1. Amarullah, R. (2013). Desentralisasi Fiskal Dan Pertumbuhan Ekonomi, Serta Kaitannya Dengan Otonomi Daerah. Jurnal Borneo Administrator, 9(3), 284–304. https://doi.org/10.24258/jba.v9i3.124
  2. Huda, M. K., Hernoko, A. Y., & Nugraheni, N. (2018). The problematic of provincial tax collection as local own-source revenue in Indonesia. Journal of Legal, Ethical and Regulatory Issues, 21(1), 1–8.
  3. Huda, S., & Fitriyah, Z. (2017). Model Pemetaan Potensi Daerah Menuju Kemandirian Fiskal Di Jawa Timur. Neo - Bis, 11(2), 154–174. Retrieved from http://journal.trunojoyo.ac.id/neo-bis/article/viewFile/3451/pdf5
  4. Sulvia, W. O., & Nursalam, L. O. (2020). Faktor Penyebab Rendahnya Tingkat Pendidikan Masyarakat di Desa Maabholu Kec Loghia Kab Muna. Jurnal Penelitian Pendidikan Geografi, 1(Pendidikan), 8. Retrieved from http://download.garuda.ristekdikti.go.id/article.php?article=1489299&val=12159&title=FAKTOR Penyebab Rendahnya Tingkat Pendidikan Masyarakat Di Desa Maabholu Kecamatan Loghia Kabupaten Muna
  5. Wernerfelt, B. (1984). Harmonised implementation of Application-Specific Messages (ASMs). Strategic Management Journal, CINCO(2), 1–12.
  6. Zahra, R. A., Prakosa, M. G., Olivia, E., Kusuma, D., Prahara, I., & Valentino, B. (2020). Analytical hierarchy process for regional development priority in Donorejo , Central Java. In the 6th International Conference on Science and Technology (ICST 2020) (Vol. 200, pp. 1–5). https://doi.org/10.1051/e3sconf/202020007001