Main Article Content

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana sistem kerja dan efektifitas
penggunaan alat MATICLANE PORTAL pada uji coba di Zona Selamat Sekolah guna menjaga
keselamatan dan menekan angka kecelakaan pada Zona Selamat Sekolah. Penelitian
Automatic School Safe Zone Portal ini menggunakan metode simulasi dengan untuk
mengetahui performansi antara sensor suhu dan perangkat Arduino untuk mengetahui
kesesuaian dengan penggunaan sensor suhu. Simulasi adalah proses penerapan model ke
dalam program komputer (perangkat lunak) atau rangkaian elektronik dan menjalankan
perangkat lunak sedemikian rupa sehingga perilakunya meniru atau menyerupai sistem nyata
(Dahlan, 2017). Berdasarkan hasil uji coba yang peneliti lakukan maka dapat dikatakan bahwa
alat MATICLANE PORTAL BERPOTENSI dan LAYAK untuk dijadikan sebagai portal otomatis
di Zona Selamat Sekolah (ZoSS). Hal ini dibuktikan dengan validasi pengujian sistem alat
MATICLANE PORTAL yang menyatakan bahwa sistem pengujian sensor dan komponen yang
ada pada alat MATICLANE PORTAL sudah sesuai dan memenuhi persyaratan. Hal ini
dibuktikan pada simulasi yang telah dibuat dan hasilnya semua komponen bias berjalan
dengan semestinya. Hal ini membuktikan bahwa secara keseluruhan sistem pada alat
MATICLANE PORTAL berjalan dengan baik sehingga dapat dikatakan layak dan berpotensi
untuk digunakan dalam sistem pengawasan Zona Selamat Sekolah (ZoSS)

Keywords

Portal Zona Selamat Sekolah Microcontroller

Article Details

How to Cite
Irvan Nurfauzan Saputra, Livian Aurel Valensia Purwanto, & Muhammad Fathansyah Wijaya. (2023). MATICLANE PORTAL : AUTOMATIC SCHOOL SAFEZONE PORTAL SIMULASI RANCANG BANGUN PORTAL OTOMATIS ZONA SELAMAT SEKOLAH. Khazanah: Jurnal Mahasiswa, 15(01). https://doi.org/10.20885/khazanah.vol15.iss1.art2

References

  1. Arisandi, Y., 2016, Rencana Penerapan Zona Selamat Sekolah (Zoss) Di Kota Kediri, Jawa Timur, Puslitbang Transportasi Jalan dan Perkeretaapian, Jakarta.
  2. Dolly Martin Turnip1, Budi Yulianto, Amirotul M.H.M. 2017. Analisis Kinerja Zona Selamat Sekolah pada Jalan Perkotaan Dengan Fungsi Jalan Arteri Sekunder (Studi Kasus SMP N 2 Boyolali dan SMP N 2 Klaten. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.
  3. Jilly Haikal (2013) TA : Rancang Bangun Alat Pendeteksi Gas CO, CO2 dan SO2 Sebagai Informasi Pencemaran Udara. Undergraduate thesis, STIKOM Surabaya
  4. Kurniati, T., Gunawan, H., Zulputra, D., 2010, “Evaluasi Penerapan Zona Selamat Sekolah Di Kota Padang, Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Andalas”, Padang.
  5. Soehartono, 2015,"ANALISIS SARANA PENYEBERANGAN DAN PERILAKU PEJALAN KAKI MENYEBERANG DI RUAS JALAN PROF. SUDARTO, SH KECAMATAN BANYUMANIK KOTA SEMARANG", Neo Teknika : jurnal ilmiah Teknologi.
  6. Sugiyanto, G., Indriyati, E.W., Santi, M.Y., dan Tanjung, M.Z., 2015, “Efektivitas Zona Selamat Sekolah (ZoSS) di Sekolah Dasar (Studi Kasus di Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah)”, Jurnal Ilmiah SemestaTeknikaFakultasTeknikUniversitasMuhammadiyah Yogyakarta, Vol. 18(2),”