Main Article Content
Abstract
Penelitian ini adalah penelitian mengenai peranan media dalam menyebarluaskan pengetahuan wilayah Sunda modern di masyarakat Sunda awal abad 20. Mengambil surat kabar Tjahaja Pasoendan sebagai objek penelitian, penelitian ini mempertanyakan bagaimana wilayah Sunda direpresentasikan dalam surat kabar tersebut dari tahun 1913-1917 dan bagaimana pengaruh kolonialisme dalam wacana tersebut. Menggunakan analisis wacana Foucault, penelitian ini menemukan bahwa pengetahuan yang mendasari representasi wilayah Sunda dalam Tjahaja Pasoendan disemaikan oleh pemerintah Kolonial Belanda dimana penduduk Pulau Jawa terdiri dari dua bagian Jawa dan Sunda.
Article Details
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
How to Cite
Dhona, H. R. (2017). Wilayah Sunda dalam Surat Kabar Sunda Era Kolonial. Jurnal Komunikasi, 11(1), 1–16. https://doi.org/10.20885/komunikasi.vol11.iss1.art1