Main Article Content

Abstract

Membaca merupakan salah satu penentu kualitas suatu bangsa Indonesia. Minat baca yang tumbuh di tengah masyarakat merupakan kunci sukses dalam mewujudkan cita-cita mencerdaskan bangsa demi mewujudkan generasi muda yang berilmu sehingga mampu bersinergi dengan Negara menciptakan bangsa yang adil dan makmur. Gerakan menuju masyarakat “Indonesia Membaca” menjadi tugas seluruh lapisan masyarakat bangsa Indonesia. Masalah minat baca merupakan tanggung jawab kita. Ciri negara maju salah satunya adalah tingginya budaya baca. Bagi masyarakat di negara maju, membaca adalah bagian dari hidup mereka dan buku merupakan kebutuhan pokok. Perilaku membaca yang mepengaruhi peningkatan kualitas hidup bangsa di Negara maju di negara berkembang seperti Indonesia guna menjadikan masyarakat yang memiliki minat baca tinggi.

Keywords

Minat baca budaya baca

Article Details

Author Biography

Sri Rejeki, Universitas Islam Indonesia

Perpustakaan
How to Cite
Rejeki, S. (2020). Indonesia Membaca. Buletin Perpustakaan, 1(2), 45–58. Retrieved from https://journal.uii.ac.id/Buletin-Perpustakaan/article/view/15168

References

  1. BADAN PUSAT STATISTIK. 2015. Diakses dari http://www.bps.go.id/index.php/Publikasihttp:// ssuu.com/waspada/docs/was pada_ tanggal 18_oktober_2012
  2. Doman, G. 1991. Mengajar Bayi Anda Membaca, Jakarta: Gaya Favorit Press.
  3. KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN. 2015. “Survey Internasional PISA”. diakses dari http://litbang.kemdikbud.go.id pada tanggal 17 Maret 2015
  4. KEMENTRIAN KEUANGAN RI. “Daftar Koleksi Dokumen”. Diakses http://www.perpustakaan.depkeu.go.id pada tanggal 18 Maret 2015.
  5. Lasa H.S. Manajemen perpustakaan.Yogyakarta: Gama Media, 2005
  6. Loekmono, J.T. 1985. Bimbingan bagi Anak Remaja yang bermasalah. Jakarta: CV. Rajawali.
  7. Murahimin, I. 2001. Menulis Secara Populer. Jakarta: Pustaka Jaya.
  8. Mulyasa. 2003. Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung: Rosda Bandung : MQS Publishing.
  9. Perpustakaan Nasional RI. 2007. Undang-Undang Republik Indonesia No. 43 Tahun 2007 Tentang Perpustakaan. Jakarta: Perpusnas RI.
  10. Retnaningdyah, P. Meningkatkan minat baca ala sekolah Australia. Diakses dari http://www.radioaustralia.net.au/indonesian/ pada tanggal 19 Maret 2015.
  11. Suherman. 2010. Bacalah! Menghidupkan Kembali Semangat Membaca Para Mahaguru Peradaban.
  12. Sukardi, D.K. 1984. Bimbingan Perkembangan Jiwa Anak. Denpasar.Ghalia Indonesia.
  13. Susenas BPS. (2003) dan Balitbang Diknas (2000/2001). “Kerangka Acuan Program Pendidikan Kecakapan Hidup (Life Skills) Bidang Pendidikan Non-Formal”. Jakarta.
  14. Sutikno, M.S. 2006. Pendidikan Sekarang dan Masa Depan. Mataram: NTP Press. Bogor: IPB Press.
  15. Tampubolon. 2010. Mengembangkan Minat dan Kebiasaan Membaca Pada Anak. Bandung: Angkasa.
  16. Tillaar, H.A. R. 1999. Beberapa Agenda Reformasi Pendidikan Nasional; Dalam Perspektif Abad 21.Magelang: Indonesia Tera.
  17. WIKIPEDIA. Diakses dari http://id.wikipedia.org/wiki/Globalisasi pada tanggal 18 Maret 2015