Main Article Content

Abstract

Para ahli dimanapun juga, bersepakat bahwa pendidikan merupakan suatu modal yang sangat penting bagi suatu bangsa dalam menciptakan Sumber Daya Manusia (SDM) bagi kebutuhan pembangunan di segala bidang. Arah dan tujuan pembangunan itu sendiri adalah untuk mencapai suatu bentuk kehidupan yang lebih baik dari yang sebelumnya dengan mengejar ketertinggalan di berbagai bidang sesual tahapan-tahapan tertentu (Sri Haningsih, 2003: 69).

Article Details