Main Article Content
Abstract
Hadirnya program kampus mengajar menuntut mahasiswa agar mampu berkontribusi dalam kegiatan bermasyarakat, khususnya dalam bidang pendidikan. Program Kampus Mengajar bertujuan agar mahasiswa dapat menjadi agen perubahan dalam dunia pendidikan baik bidang administrasi, pengajaran, maupun adaptasi teknologi. Dalam implementasi Kampus Mengajar ini tentu mengalami berbagai tantangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tantangan dan solusi dalam pelaksanaan program Kampus Mengajar angkatan 2 khususnya di wilayah Yogyakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian kualitatif ini adalah jenis studi kasus dalam penelitian kualitatif. Proses pengumpulan data menggunakan teknik wawancara mendalam. Ada 10 partisipan yang terdiri dari mahasiswa Kampus Mengajar angkatan 2 dari berbagai sekolah mitra di Yogyakarta. Data hasil wawancara ditranskrip dalam bentuk naratif dan dianalisis menggunakan thematik analysis. Penelitian ini menemukan beberapa tantangan; kompetensi mengajar mahasiswa kurang relevan dengan yang dibutuhkan sekolah, beberapa mahasiswa tidak diberikan kesempatan mengajar, sarana dan prasarana kurang mendukung, guru gagap teknologi, dan miskomunikasi mahasiswa Kampus Mengajar dengan guru di lapangan. Solusinya adalah; perlu ada inovasi dalam pembelajaran, memperbanyak kegiatan ekstrakurikuler dalam mengisi kekosongan dalam mengajar, digitalisasi bahan bacaan di perpustakaan, adaptasi teknologi, dan koordinasi dengan guru dibuat lebih matang sebelum penerjunan di sekolah. Penelitian ini menjadi masukan berharga bagi pemegang kebijakan dan pelaku Kampus Mengajar dalam perbaikan ke depannya.
Keywords
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
References
- Adellia, R., & Himawati, I. P. (2021). Aktualisasi Peran Mahasiswa Melalui Kegiatan Kampus Mengajar di SD Muhammadiyah Lahat. SNPKM: Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3, 142–150. http://journal.unilak.ac.id/index.php/SNPKM/article/view/8063
- Djaya, M. S. S., Wagiran, W., Ginting, M., Jesica, A. ., & Sunarni, R. R. (2021). Buku Panduan Kampus Mengajar. 43. https://beasiswa.kemdikbud.go.id/assets/syarat/non_degree/dikti/panduan_program_km_angkatan.pdf
- Dewi, W. A. F. (2020). Dampak COVID-19 terhadap Implementasi Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 55–61. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.89
- Etika, E., Pratiwi, S. C., Lenti, D. M. P., & ... (2021). Peran Mahasiswa Kampus Mengajar Angkatan 2 dalam Adaptasi Teknologi di SDN Dawuhan Sengon 2. JEID: Journal of …, 1(1), 281–290. https://www.embada.com/index.php/jeid/article/view/111%0Ahttps://www.embada.com/index.php/jeid/article/download/111/65
- Hamzah, R. A. (2021). Pelaksanaan Kampus Mengajar Angkatan I Program Merdeka Belajar KEMDIKBUD di Sekolah Dasar. Dedikasi, 1(2), 1–8.
- Iriawan, S. B., & Saefudin, A. (2021). Buku Saku Utama Aktivitas Mahasiswa Program Kampus Mengajar 2021. Kementrian Pendidikan Dan Kebudayaan 2021, 37.
- Jamaludin, Adon Nasrullah, Metode Penelitian Sosial, Bandung, 2018
- Madhani, Luluk Makrifatul dkk. (2021). Dampak Penggunaan Media Sosial Tiktok Terhadap Perilaku Islami Mahasiswa Di Yogyakarta. Jurnal Mahasiswa FIAI-UII at-Thullab, 3(1), 604–624. https://doi.org/10.36341/cmv.v5i2.1278
- Nugrahani, F. (2014). Metode Penelitian dalam Penelitian Pendidikan Bahasa., 1(1), 305.
- Nurhasanah, A. D., & Nopianti, H. (2021). Peran Mahasiswa Program Kampus Mengajar Dalam Meningkatkan Kompetensi SDN 48 Bengkulu Tengah. SNPKM: Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3, 166–173. http://journal.unilak.ac.id/index.php/SNPKM/article/view/8066
- Widjanarko, W., Lusiana, Y., Mufrida, F., & ... (2021). Peran Mahasiswa sebagai Penggerak Literasi Bahasa dalam Program Kampus Mengajar Di SD Negeri 02 Longkeyang, Kabupaten Pemalang, Provinsi Jawa …. … Bahasa, Sastra, Dan …, 1, 1–5. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/prosiding_fbs/article/view/24805%0Ahttp://journal.unj.ac.id/unj/index.php/prosiding_fbs/article/download/24805/11692
- Wagiran, dkk, Buku Panduan Kampus Mengajar Angkatan 2 tahun 2021, Jakarta, 2021.
References
Adellia, R., & Himawati, I. P. (2021). Aktualisasi Peran Mahasiswa Melalui Kegiatan Kampus Mengajar di SD Muhammadiyah Lahat. SNPKM: Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3, 142–150. http://journal.unilak.ac.id/index.php/SNPKM/article/view/8063
Djaya, M. S. S., Wagiran, W., Ginting, M., Jesica, A. ., & Sunarni, R. R. (2021). Buku Panduan Kampus Mengajar. 43. https://beasiswa.kemdikbud.go.id/assets/syarat/non_degree/dikti/panduan_program_km_angkatan.pdf
Dewi, W. A. F. (2020). Dampak COVID-19 terhadap Implementasi Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 55–61. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.89
Etika, E., Pratiwi, S. C., Lenti, D. M. P., & ... (2021). Peran Mahasiswa Kampus Mengajar Angkatan 2 dalam Adaptasi Teknologi di SDN Dawuhan Sengon 2. JEID: Journal of …, 1(1), 281–290. https://www.embada.com/index.php/jeid/article/view/111%0Ahttps://www.embada.com/index.php/jeid/article/download/111/65
Hamzah, R. A. (2021). Pelaksanaan Kampus Mengajar Angkatan I Program Merdeka Belajar KEMDIKBUD di Sekolah Dasar. Dedikasi, 1(2), 1–8.
Iriawan, S. B., & Saefudin, A. (2021). Buku Saku Utama Aktivitas Mahasiswa Program Kampus Mengajar 2021. Kementrian Pendidikan Dan Kebudayaan 2021, 37.
Jamaludin, Adon Nasrullah, Metode Penelitian Sosial, Bandung, 2018
Madhani, Luluk Makrifatul dkk. (2021). Dampak Penggunaan Media Sosial Tiktok Terhadap Perilaku Islami Mahasiswa Di Yogyakarta. Jurnal Mahasiswa FIAI-UII at-Thullab, 3(1), 604–624. https://doi.org/10.36341/cmv.v5i2.1278
Nugrahani, F. (2014). Metode Penelitian dalam Penelitian Pendidikan Bahasa., 1(1), 305.
Nurhasanah, A. D., & Nopianti, H. (2021). Peran Mahasiswa Program Kampus Mengajar Dalam Meningkatkan Kompetensi SDN 48 Bengkulu Tengah. SNPKM: Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3, 166–173. http://journal.unilak.ac.id/index.php/SNPKM/article/view/8066
Widjanarko, W., Lusiana, Y., Mufrida, F., & ... (2021). Peran Mahasiswa sebagai Penggerak Literasi Bahasa dalam Program Kampus Mengajar Di SD Negeri 02 Longkeyang, Kabupaten Pemalang, Provinsi Jawa …. … Bahasa, Sastra, Dan …, 1, 1–5. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/prosiding_fbs/article/view/24805%0Ahttp://journal.unj.ac.id/unj/index.php/prosiding_fbs/article/download/24805/11692
Wagiran, dkk, Buku Panduan Kampus Mengajar Angkatan 2 tahun 2021, Jakarta, 2021.