Main Article Content

Abstract

Buku ini layak menjadi panduan bagi para pemangku kepentingan stakeholder koorporasi yang ingin kepentingannya mendapatkan perlindungan, baik perlindungan dalam jangka panjang maupun jangka pendek. Penulis buku ini memaparkan prinsip-prinsip pelaksanaan tata kelola koorperasi yang baik (good corporate governance/GCG) meliputi etika tata kelola, termasuk etika dan aturan-aturan yang memberikan sanksi tegas. Apa yang disuguhkan di dalam buku ini tidak sekedar etika atau prinsip moral, tetapi juga mencakup aspek hukum secara khusus yang terkait langsung. Di samping itu, penegakkan hukum secara luas yang merupakan komponen penting dalam pelaksanaan GCG juga dipaparkan dalam buku ini.

Article Details

How to Cite
Mustofa, I. (2007). MENGAWAL PRINSIP-PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE DENGAN PENEGAKAN HUKUM. Millah: Journal of Religious Studies, 7(1), 181–194. https://doi.org/10.20885/millah.vol7.iss1.art11