Main Article Content

Abstract

Tujuan dari tulisan ini adalah untuk mengetahui beberapa karakter dan sig=fat-sifat yang khas dalam ilmu kamus tentang terminologi terorisme, dengan mengacu pada beberapa kamus utama Bahasa Arab. Tulisan ini mengungkap akar kata "irhab' dari berbagai perspektif ahli bahasa yang kesemuanya disertai penjelasan yang komprehensif. Secara akademik, tulisan ini diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan penggunaan kata tersebut dalam kosa kata yang akurat.

Article Details

How to Cite
Jusoh, T. G. T. (2016). Terrorisme According to Arabic Lexicography. Millah: Journal of Religious Studies, 6(1), 11–16. https://doi.org/10.20885/millah.vol6.iss1.art2