Main Article Content

Abstract

Penelitian ini berjudul pengaruh pengembangan karir dan stress kerja terhadap turnover intention melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening di Hotel Grand Inna Malioboro Yogyakarta. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisi adanya pengaruh stress dan pengembangan karir terhadap turnover intention melalui kepuasan kerja. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif survei dengan metode pengumpulan data berupa penyebaran kuesioner dengan media google form. Populasi sebesar 123 karyawan dengan pengambilan sampel menggunakan metode kuota sampling, di mana sampel penelitian yang digunakan sebanyak 34 karyawan. Instrumen penelitian diuji dengan uji validitas dan reliabilitas. Metode analisis menggunakan uji T, uji F, analisis regresi linear sederhana dan berganda, serta analisis jalur. Penelitian menemukan bahwa pengembangan karir memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention, stress kerja memiliki pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap turnover intention, pengembangan karir memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, stress kerja memiliki pengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kepuasan kerja, kepuasan kerja memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention, kepuasan kerja tidak dapat memediasi pengaruh antara pengembangan karir terhadap turnover intention, kepuasan kerja tidak dapat memediasi pengaruh antara stress kerja terhadap turnover intention.

Keywords

kepuasan kerja pengembangan karir stress kerja turnover intention

Article Details

How to Cite
Yumna, A. B. A., & Setiawati, T. (2022). Pengaruh Pengembangan Karir dan Stress Kerja terhadap Turnover Intention melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening di Hotel Grand Inna Malioboro Yogyakarta. Selekta Manajemen: Jurnal Mahasiswa Bisnis & Manajemen, 1(5), 157–171. Retrieved from https://journal.uii.ac.id/selma/article/view/26046

References

  1. Anggiani, S., Dwi A., Dian H. dan Samuel S. (2022) ’Peran Employee Engagement sebagai Mediasi pada Pengaruh Stres Kerja dan Keseimbangan Kehidupan Kerja terhadap Turnover Intention’, Jurnal Ilmiah, Manajemen Sumber Daya Manusia, 5(3), pp. 543-555.
  2. Anita, M., Shirley, E., Cindy, D. P. dan Hendra, G. (2020) ‘The Impact of Career Development, Work-Family Conflict, and Job Satisfaction on Millennials’ Turnover Intention in Banking Industry’ Journal of Business Management Review, 11(4), pp. 224-247.
  3. Ayuningtias, H.G. dan Fagar, F. (2020) ‘Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kepuasan Kerja (Studi Pada CV Fatih Terang Purnama)’ Jurnal Mitra Manajemen, 4(5), pp. 831-842.
  4. Aziz, A. (2020) ‘Pengaruh Stres Kerja dan Perilaku Kepemimpinan terhadap Kepuasan Kerja Perawat’ The Public Health Science Journal, 9(1), pp. 48-52.
  5. Cartwright, S. dan Cooper, C. (1997) Managing Workplace Stress, USA: Sage Publication
  6. Dessler, G. (2008) Manajemen Sumber Daya Manusia (terjemahan) Jilid 1 Edisi 10, PT Macanan Jaya Cemerlang.
  7. Dewi, I.G.A dan I, P.S. (2020)’Pengaruh Stres Kerja, Beban Kerja, dan Konflik Pekerjaan Keluarga terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Swiss Belinn Hotel’, E-Jurnal Manajemen, 9(3), pp. 863-883.
  8. Endri, E., Angrian, P., Havidz, A., Eny, A., Adi, N. dan Ahmad, H, S. (2021) ‘The Effect of compensation and career development on lecturer job satisfaction’, Growing Science, 7(6), pp. 1287-1292.
  9. Handoko, Hani. (2001) Manajemen Personalia & Sumberdaya Manusia Edisi 2, Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.
  10. Hidayah, H., Nawal, Y.T., Dadan, R. (2021) ‘Pengaruh Kepuasan Kerja, Stres Kerja, dan Lingkungan Kerja terhadap Turnover Intention di IFRS Dewi Sri Karawang’ Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia, 1(6), pp. 696-706.
  11. Jackson, J. H. dan Robert, L. M. (2010) Human Resource Management 13th ed.Thomson, South-Western.
  12. Kurniawaty, Ramlawati., Eva, T. dan Nurfatwa, A. Y. (2020) ‘External alternatives, job stress on job satisfaction and employee turnover intention’, Management Science Letters, 11(2), pp. 511-518.
  13. Luturlean, B. S., Romat, S. dan Arif, P. P. (2020) ‘Examining the Mediation of Job Satisfaction in the Relationship between Work Stress and Turnover Intention in Textile Company’, Journal of Management and Marketing Review, 5(2), pp. 113-121.
  14. Luthans, F. (2006) Perilaku Organisasi Edisi Sepuluh, PT. Andi: Yogyakarta.
  15. Lo, J. S. dan Fitriani, P. (2020) ‘Job Satisfaction as a Mediator of Effect Job Stress and Career Development on Employee Turnover Intention PT PKSS’, Dinasti International Journal of Economic Finance & Accounting.,1(4), pp. 580-592.
  16. Maharani, A., Shirley, E., Cindy, D. P. dan Hendra, G. (2020) ‘The Impact of Career Development, Work-Family Conflict, and Job Satisfaction on Millennials’ Turnover Intention in Banking Industry’, Journal of Business Management Review, 11(4), pp. 223-247.
  17. Mangkunegara, A. (2011) Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset
  18. Miharja, R., Neneng, H. dan Alif, M. Y. (2022) ‘The Relationship Between Workload and Career Development on Job Satisfaction: Case Study PT XYZ’, Asociatia Holistic Research Academic, 13(1), pp. 125-132.
  19. Mobley, W. H. (2011). Pergantian Karyawan: Sebab, Akibat, dan Pengendaliannya, Jakarta: PT. Pustaka Binaman Pressindo.
  20. Nurhayati, M. dan Rintis, S. D. (2021) ‘The Effect of Career Development on Turnover Intention with Job Satisfaction and Organizational Commitment as Mediators, Study at PT Control Systems Arena Para Nusa’, European Journal of Business and Management Research, 6(4), pp. 11-18.
  21. Rahman, S. M. (2020) ‘Relationship between Job Satisfaction and Turnover Intention: Evidence from Bangladesh’, Asian Business Review, 10(2), pp. 99-108.
  22. Rizana, D. dan Faiqoh, R.W. (2020) ‘Pengaruh Job Insecurity dan Stres Kerja terhadap Turnover Intention dengan Ketidakpuasan Kerja sebagai Variabel Intervening’, Jurnal Ilmiah Mahasiswa Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi (JIMBA), 2(3), pp. 323-330.
  23. Robbins, S. dan Judge, T. (2008) Organizational Behavior 12th Edition, India: Pearson Education.
  24. Saklit, I. W. (2017) ‘Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Pengembangan Karir Terhadap Intensi Turnover Kepuasan Kerja Sebagai Mediator’, Jurnal Manajemen, 21(3), pp. 472-490.
  25. Ruslan, S. dan Margo, Y. P. (2020) ‘Influence Compensation, Career Development and Job Satisfaction to Turnover Intention’, Dinasti International Journal of Economics, Finance & Accounting, 1(4), pp. 642-658.
  26. Sutrisno, E. (2010) Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi 2, Jakarta: Kencana
  27. Wachyudi., Nita T. F. dan Suharto. (2020) ‘The effect of Career Development and Motivation on Employee Performance Through Job Satisfaction in PT Jabar Jaya Perkasa’, International Journal of Business and Social Science Research, 1(2), pp. 25-35.