Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi financial distress pada Badan Usaha Milik Negara (BUMN) non manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) sebelum dan pada saat COVID-19. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menganalisis data sekunder. Populasi penelitian ini adalah Badan Usaha Milik Negara non manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2018-2020. Sampel didasarkan melalui metode purposive sampling, dengan sampel terpilih sebanyak 10 perusahaan dari sektor jasa konstruksi, jasa keuangan, jasa angkutan dan jasa telekomunikasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah metode altman z-score, uji normalitas dan uji beda wilcoxon signed rank test. Berdasarkan analisis yang dilakukan peneliti membuktikan bahwa tidak adanya perbedaan signifikan financial distress Badan Usaha Milik Negara non manufaktur yang terdaftar di BEI sebelum dan pada saat COVID-19.

Keywords

financial distress COVID-19 metode altman z-score

Article Details

How to Cite
Hikmatullah, & Kartini. (2022). Analisis Financial Distress Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Sebelum dan Pada Saat Pandemi COVID-19. Selekta Manajemen: Jurnal Mahasiswa Bisnis & Manajemen, 1(5), 132–145. Retrieved from https://journal.uii.ac.id/selma/article/view/26041

References

  1. Armadani, A., Fisabil, A.I. and Salsabila, D.T. (2021) ‘Analisis Rasio Kebangkrutan Perusahaan pada Masa Pandemi Covid-19’, Jurnal Akuntansi, 13(1), pp. 99–108. Available at: https://doi.org/10.28932/jam.v13i1.3197.
  2. Astuti, S.B. et al. (2021) ‘Pandemi Covid-19 dalam Penyajian Pelaporan Keuangan dan Keberlangsungan Usaha melalui Prediksi Kebangkrutan’, AFRE (Accounting and Financial Review), 3(2), pp. 164–170. Available at: https://doi.org/10.26905/afr.v3i2.5451.
  3. Bpkp (2021) OJK perpanjang Kebijakan Stimulus Perekonomian, Bpkp.go.id. Available at: https://www.bpkp.go.id/berita/read/31551/0/OJK-Perpanjang-Kebijakan-Stimulus-Perekonomian- (Accessed: 18 July 2022).
  4. Dwijayanti, P.F. (2010) ‘Penyebab, Dampak, Dan Prediksi Dari Financial Distress Serta Solusi Untuk Mengatasi Financial Distress’, Jurnal Akuntansi Kontemporer, 2(2), pp. 191–205. Available at: https://doi.org/10.33508/jako.v2i2.1022.
  5. Hafsari, N.A. and Setiawanta, Y. (2021) ‘Analisis Financial Distress Dengan Pendekatan Altman Pada Awal Covid-19 Di Indonesia (Studi Empiris Perusahaan Transportasi dan Logistik Periode 2019’, Jurnal Akuntansi dan Pajak, 22(1). Available at: https://doi.org/10.29040/jap.v22i1.2309.
  6. Jasamarga (2022) Cetak Laba Bersih Rp1,62 Triliun, Jasa Marga Berhasil Tingkatkan Kinerja Posisitif Sepanjang Tahun 2021, Jasamarga.com. Available at: https://www.jasamarga.com/public/id/aktivitas/detail.aspx?title=Cetak Laba Bersih Rp1,62 Triliun, Jasa Marga Berhasil Tingkatkan Kinerja Positif Sepanjang Tahun 2021 (Accessed: 18 July 2022).
  7. Kementerian Keuangan Republik Indonesia (2020a) Penempatan Dana pada Bank Umum Pemerintah untuk PEN, kemenkeu.go.id. Available at: https://www.kemenkeu.go.id/media/15484/penempatan-dana-pada-bank-umum-pemerintah-untuk-pen.pdf (Accessed: 18 July 2022).
  8. Kementerian Keuangan Republik Indonesia (2020b) Program Pemulihan Ekonomi Nasional, kemenkeu.go.id. Available at: https://www.kemenkeu.go.id/media/15149/program-pemulihan-ekonomi-nasional.pdf (Accessed: 18 July 2022).
  9. Kumajas, L.I. (2022) ‘Financial Distress Perusahaan Transportasi Di Indonesia Sebelum Dan Saat Pandemi Covid-19’, Jurnal Informasi, Perpajakan, Akuntansi, Dan Keuangan Publik, 17(1), pp. 19–38. Available at: https://doi.org/10.25105/jipak.v17i1.8698.
  10. Lisnawati (2020) ‘Skema Penyelamatan Bumn Pada Masa Pandemi Covid-19’, Pusat Penelitian Badan Keahlian DPR RI, 12(14), pp. 19–24. Available at: https://sdip.dpr.go.id/search/detail/category/Info Singkat/id/1089.
  11. Maulidia, N. and Wulandari, P.P. (2021) ‘Analisis Kinerja Keuangan Bank di Masa Pandemi Covid-19 pada Bank BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia’, Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 9(2). Available at: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/185575.
  12. Munawir (2002) Akuntansi Keuangan dan Manajemen. Yogyakarta: BPFE.
  13. Nirmalasari, L. (2018) ‘Analisis Financial Distress Pada Perusahaan Sektor Property , Real Estate Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia’, Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia, 7(1), pp. 46–61. Available at: https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/jmbi/article/view/12888.
  14. Platt, H.D. and Platt, M.B. (2002) ‘Predicting corporate financial distress: Reflections on choice-based sample bias’, Journal of Economics and Finance, 26(2), pp. 184–199. Available at: https://doi.org/10.1007/bf02755985.
  15. Pratiwi, L., Amboningtyas, D. and Fathoni, A. (2019) ‘Analisis Laporan Keungan dengan Menggunakan Model Altman Z-Score Dan Springate Dalam Memprediksi Kebangkrutan (Studi Pada Perusahaan Kosmetik Yang Terdaftar di IDX Pada Tahun 2013-2017)’, Journal of Management, 5(5), pp. 1–15. Available at: http://jurnal.unpand.ac.id/index.php/MS/article/view/1280/1247.
  16. Rahimah, E. (2022) ‘Dampak Pandemi Covid 19 terhadap Kinerja Keuangan Sektor Perbankan di Indonesia’, JIEB: Jurnal Implementasi Ekonomi dan Bisnis, 9(1). Available at: https://siakad.univamedan.ac.id/ojs/index.php/jieb/article/view/315.
  17. Ramadhani, A.S. and Lukviarman, N. (2009) ‘Perbandingan Analisis Prediksi Kebangkrutan Menggunakan Model Altman Pertama, Altman Revisi, dan Altman Modifikasi dengan Ukuran dan Umur Perusahaan sebagai Variabel Penjelas (Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)’, Jurnal Siasat Bisnis, 13(1), pp. 15–28. Available at: https://doi.org/10.20885/jsb.vol13.iss1.art2.
  18. Susanto, Ambarwati, R. and Tumanggor, S. (2021) ‘Analisis Altman Z-Score Untuk Memprediksi Kebangkrutan Pada Asuransi Umum di Indonesia Sebelum dan Pada Saat Pandemi Covid-19’, HUMANIES (Humanities, Management and Science Proceedings), 1(2), pp. 942–950.
  19. Telkom Indonesia (2020) Akselerasi Akses Informasi di Seluruh Negeri, Jaga Momentum di Tengah Pandemi, Telkom.co.id. Available at: https://telkom.co.id/sites/enterprise/id_ID/news/akselerasi-akses-informasi-di-seluruh-negeri,-jaga-momentum-di-tengah-pandemi-1207 (Accessed: 18 July 2022).
  20. Telkom Indonesia (2022) RUPST Telkom Tahun Buku 2021 Kinerja Telkom Solid,Bagikan Divide Rp. 14,86 Triliun, Telkom.co.id. Available at: https://www.telkom.co.id/sites/about-telkom/id_ID/news/rupst-telkom-tahun-buku-2021-kinerja-telkom-solid,-bagikan-dividen-rp14,86-triliun-1681 (Accessed: 18 July 2022).
  21. Tertia, A.H. and Subroto, W.T. (2021) ‘The Influence of the Covid-19 Pandemic on the Financial Performance of Construction SOEs Listed on the Indonesia Stock Exchange’, Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(1), pp. 137–145. Available at: https://doi.org/10.23887/ekuitas.v9i1.34110.
  22. Undang-Undang No 19 Tahun 2003 (2003) Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2003 Tentang Badan Usaha Milik Negara. Jakarta.
  23. Wardhani, F.I. (2021) ‘KINERJA KEUANGAN PT TELKOM INDONESIA ( PERSERO ) TBK SAAT PANDEMI COVID’, JES (Jurnal Ekonomi STIEP), 6(2), pp. 16–22. Available at: https://doi.org/doi.org/10.54526/jes.v6i2.53.
  24. Wiratmini, N.P.E. (2020) Penempatan Uang Negara di Bank Umum Untungkan Siapa?, Bisnis.com. Available at: https://finansial.bisnis.com/read/20200623/90/1256756/penempatan-uang-negara-di-bank-umum-untungkan-siapa (Accessed: 18 July 2022).