Main Article Content

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh rasio likuiditas, leverage, dan profitabilitas terhadap kondisi financial distress dengan kepemilikan manajerial sebagai variabel moderasi pada perusahaan sektor barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2016-2020. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor barang konsumsi non-siklis yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel yang diambil dalam penelitian menggunakan metode purposive sampling sehingga mendapatkan 29 perusahaan. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis regresi logistik dan moderating regression analysis (MRA). Variabel financial distress diproksikan menggunakan rumus Altman Z-Score. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa rasio likuiditas dan rasio profitabilitas berpengaruh signifikan, sedangkan rasio leverage berpengaruh tidak signifikan. Hasil dari pengujian moderasi kepemilikan manajerial tidak dapat memoderasi pengaruh antara rasio likuiditas, rasio leverage dan rasio profitabilitas terhadap financial distress.

Keywords

likuiditas leverage profitabilitas kepemilikan manajerial financial distress

Article Details

How to Cite
Lausiri, N., & Nahda, K. (2022). Pengaruh Rasio Likuiditas, Leverage dan Profitabilitas terhadap Kondisi Financial Distress dengan Kepemilikan Manajerial sebagai Variabel Moderasi. Selekta Manajemen: Jurnal Mahasiswa Bisnis & Manajemen, 1(5), 219–234. Retrieved from https://journal.uii.ac.id/selma/article/view/26399

References

  1. Altman, E. I., Iwanicz-Drozdowska, M., Laitinen, E. K., & Suvas, A. (2016). Financial distress Prediction in an International Context: A Review and Empirical Analysis of Altman’s Z-Score Model. Journal of International Financial Management & Accounting, 28(2), pp. 131–171. DOI: 10.1111/jifm.12053
  2. Agustini, N. W., & Wirawati, N. G. P. (2019). Pengaruh Rasio Keuangan Pada Financial distress Perusahaan Ritel Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). E-Jurnal Akuntansi, 26(1), pp. 251-280. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v26.i01.p10
  3. Anand, Sanjay. (2007). Essential of Corporate Governance. Hoboken, NJ: John Wily & Sons, Inc.
  4. Argenti, J. (1976). Corporate Collapse: The Causes and Symptoms. McGraw-Hill Inc.
  5. Ayu, Adhinda Sekar., Handayani, Siti Ragil., Topowijono. (2017). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Financial Distress. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 43(1), pp. 138-147. administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id
  6. Brata, Zaini Danu & Sari, Maria M. Ratna. (2019). Analisis faktor yang memengaruhi kredibilitas kinerja perusahaan. E-Jurnal Akuntansi, 28(3), pp. 1801-1818.
  7. Brigham, Eugene F., dan Houston, Joel F. (2016). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. 14th Ed. Jakarta: Salemba. Empat.
  8. Ghandi & Fardinal. (2019). Analysis of Financial Ratio to Predict Financial distress Conditions (Empirical Study on Manufacturing Companies listed on the Indonesia Stock Exchange for 2014-2017). International Journal of Business and Management Invention (IJBMI), 8(6), pp. 27-34.
  9. Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 23. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
  10. Giarto, Rizka. V. D., dan Fachrurrozie. (2020). The Effect Of Leverage, Sales Growth, Cash Flow On Financial Distress With Corporate Governance As A Moderating Variable. Accounting Analysis Journal, 9(1) pp. 15-21. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/aaj DOI: 10.15294/aaj.v9i1.31022
  11. Gunawan, Joshua, dan Wijaya, Henryanto. (2020). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur. Jurnal Multiparadigma Akuntansi Tarumanagara, 2, pp. 1718-1727
  12. Jodjana., Joanne J,. Nathaniel, Sherin,. Pratono, Titin. (2021). The Effect of Board and Ownership Structure on the Possibility of Financial Distress. Journal of Accounting and Investment, 22(3), pp. 602-624. http://journal.umy.ac.id/index.php/ai doi.org.10.18196/jai.v22i3.12659
  13. Kurniasanti, A., & Musdholifah. (2018). Pengaruh Corporate Governance, Rasio Keuangan, Ukuran Perusahaan dan Makroekonomi terhadap Financial Distress. Jurnal Ilmu Manajemen, 6(3), pp. 197– 212.
  14. Lestari, Nopi Puji & Juliarto, Agung. (2017). Pengaruh dimensi struktur kepemilikan terhadap kinerja perusahaan manufaktur. Diponegoro Journal of Accounting, 6(3), pp. 1-10.
  15. Hilaliya, Tasya., Margaretha, Farah. (2017). Peran Corporate Governance dalam Menurunkan Kebangkrutan pada Perusahaan di Indonesia. Jurnal Akuntansi, 21(3), pp. 391-410.
  16. Loman, R. K., & Malelak, M. I. (2015). Determinan Terhadap Prediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Journal of Research in Economics and Management, 15(2), pp. 371–381
  17. Lukviarman, Niki. (2016). Corporate governance: menuju penguatan konseptual dan implementasi di Indonesia . Solo: Era Adicitra Intermedia.
  18. Kasmir. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Depok: Rajawali Persada
  19. Khairuddin, F., Mashuni, A. W., & Afifudin. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance dan Rasio Likuiditas Terhadap Financial distress di Perusahaan Manukatur yang Terdaftar di BEI 2015 2018. E-JRA, 8(01), pp. 142-158.
  20. Kontan. (2021). Retrieved November 13, 2022, from investasi.kontan.co.id/ website: https://investasi.kontan.co.id/
  21. Masita, Ainnun., dan Purwohandoko. (2020). Analisis Pengaruh Rasio Keuangan, Kepemilikan Manajerial, Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Financial distress Pada Perusahaan Sektor Perdagangan, Jasa, dan Investasi yang Terdaftar Di Bei Tahun 2015-2018. Jurnal Ilmu Manajemen, 8(3), pp. 894-908.
  22. Nugraha, Fazril Azi & Setiyani, Erna. (2020). Influence of Manager Ownership, Manager Quality and Conservatism on Earnings Quality: Evidence from Indonesian Banking Sector. Scholars Bulletin. 6(3), pp. 76-82. DOI: 10.36348/sb.2020.v06i03.004.
  23. Platt, Harlan & Platt, Marjorie. (2002). Predicting corporate financial distress: Reflections on choice-based sample bias. Journal of Economics and Finance. 26, pp. 184-199. DOI: 10.1007/BF02755985.
  24. Pinto, Letizia Neves P. L., & Cakranegara, Pandu Adi. (2022). Prediction of Financial distress In Indonesia Fast Moving Consumer Goods (FMCG) Industry. Jurnal Ekonomi dan Bisnis. 10(2) pp. 218 -231
  25. Putri, Aulia & Kristanti, Farida. (2020). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Financial Distress Menggunakan Survival Analysis. JIMFE (Jurnal Ilmiah Manajemen Fakultas Ekonomi), 6(1), pp. 31-42.
  26. Prayogi, Agung., Murdianingsih, Diah., & Handayani, Tri. (2022). Peran Kepemilikan Manajerial Sebagai Moderasi Dalam Hubungan Rasio Keuanga dengan Financial distress. Jurnal Pro Bisnis, 15(1), pp. 67-82. https://ejournal.amikompurwokerto.ac.id/index.php/probisnis/article/download/1856/674
  27. Rudianto. (2013). Akuntansi Manajemen: Informasi untuk Pengambilan Keputusan Strategis. Jakarta: Erlangga.
  28. Septiani, S. M. (2021). Pengaruh Likuiditas, Leverage Dan Profitabilitas Terhadap Financial distress Pada Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI. e-Jurnal Apresiasi Ekonomi, 9(1), pp. 100-111.
  29. Setiawan, D., Oemar, A., & Pranaditya, A. (2017). Pengaruh Laba, Arus Kas, Likuiditas Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Leverage, Kepemilikan Instutisional dan Kepemilikan Manajerial untuk Memprediksi Kondisi Financial Distress. Jurnal Ilmiah Mahasiswa S1 Akuntansi Universitas Pandanaran, 3(3), pp. 1-15.
  30. Sugiono & Edi. (2016). Panduan Praktis Dasar Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT Grasindo.
  31. Siagian, Dame. (2010). Analisis Pengaruh Strukttur Corporate Governance Terhadap Perusahaan yang Mengalami Financial distress (Studi Empiris pada Perusahaan Publik yang tercatat di BEI pada tahun 2005 — 2009). Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi, 10(3), pp. 46-64.
  32. Yuriani, Y., Merry, M., Jennie, J., Ikhsan, M., & Rahmi, N. (2020). Pengaruh Struktur Kepemilikan, Likuiditas, Leverage, dan Aktivitas (TATO) Terhadap Financial distress Perusahaan Industri Barang Konsumsi yang Terdapat Pada Bursa Efek Indonesia. COSTING: Journal of Economic, Business and Accounting, 4(1), pp. 208-218. DOI: 10.31539/costing.v4i1.1325
  33. Yustika, Yeni. (2015). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Profitabilitas,Operating Capacity Dan Biaya Agensi Manajerial Terhadap Financial Distress. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 2(2), pp. 1-15.
  34. Zheka, Vitaliy. (2007). Corporate Governance Determinants: The Firm-Level Evidence from Transitional Country, Ukraine. SSRN Electronic Journal, pp 1-20. DOI: 10.2139/ssrn.898283
  35. Zhou, Fanyin., Fu, Lijun., Li, Zhiyong., & Xu, Jiawei. (2022). The Recurrence of Financial distress: A Survival Analysis. International Journal of Forecasting, 38(3), pp. 1100-1115. DOI: 10.1016/j.ijforecast.2021.12.005.