ABHATS: Jurnal Islam Ulil Albab merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan dua kali dalam satu tahun oleh Direktorat Pondok Pesantren Universitas Islam Indonesia. Jurnal ini berfokus pada kajian epistemologi keilmuan sebagai upaya membangun konsep integrasi ilmu pengetahuan. Dengan berlandaskan visi, inovatif dan kreatif dalam mengungkap epistemologi keilmuan Islam, serta memiliki misi, mewujudkan integrasi ilmu pengetahuan, mengungkap epistemologi nalar dalam pengembangan ilmu pengetahuan, meningkatkan kualifikasi pemahaman ilmu pengetahuan, meningkatkan budaya kajian ilmu pengetahuan, memperkuat pengembangan metodologi ilmu pengetahuan.

Published: June 24, 2023

Contemporary Islamic Discourse between Rationality and Sanctification

Abdel Kadder Naffati (1), Fuat Hasanudin (2)
(1) Al Zaitunah University, Tunisia ,
(2) Universitas Islam Indonesia
1-13

Customer Relationship Management (CRM) dalam Perspektif Islam: Studi Kasus pada KS BMT Al-Ikhwan Suralaga

Sri Rita Wardani (1), Muhammad Sanusi (2), Nurmala Fahrianti (3)
(1) Program Studi Perbankan Syariah, STEI Hamzar Lombok Timur ,
(2) Program Studi Perbankan Syariah, STEI Hamzar Lombok Timur ,
(3) Program Studi Perbankan Syariah, STEI Hamzar Lombok Timur
14-26

Lingkaran Ulil Abshar Abdalla dan Negosiasi Keberagamaan di Indonesia: Investigasi atas “Ngaji Ihya Online”

Muhammad Saifullah (1)
(1) Institut Ilmu Al-Quran (IIQ) ANNUR Yogyakarta
27-39

Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi Dalam Peningkatan Kinerja Amil: Studi Kasus Dompet Dhuafa Yogyakarta

Noval Wahyudiansyah (1), Martini Dwi Pusparini (2)
(1) Departemen Ekonomi Islam, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta, Indonesia ,
(2) Departemen Ekonomi Islam, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta, Indonesia
40-49

Meningkatkan Minat Wakaf Uang Melalui Pengetahuan dan Religiusitas: Studi Kasus Lembaga Wakaf Uang UNISIA

Ferry Rizki (1)
(1) Departemen Ekonomi Islam, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta, Indonesia
50-58

Penilaian Akuntabilitas Pada BAZNAS Kabupaten Pati Ditinjau Dari Perspektif Shariah Enterprise Theory (SET)

Hana Nabila (1)
(1) Departemen Ekonomi Islam, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta, Indonesia
59-72