Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh fleksibilitas strategi terhadap kinerja UKM dengan inovasi model bisnis sebagai mediasi pada UKM di Yogyakarta. Dalam penelitian ini, populasi yang digunakan adalah UKM yang berada di Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jumlah sampel sebanyak 100 orang yang ikut serta dalam berbagai jenis industri UKM yang tersebar di Daerah Istimewa Yogyakarta dengan skala likert 5 tingkatan. Data penelitian diperoleh menggunakan kuesioner yang dibagikan secara online melalui Google Form. Teknik analisis data menggunakan metode Structural Equation Modeling (SEM) dengan bantuan software Smart PLS versi 3. Hasil pengujian data menunjukan bahwa: (1) Fleksibilitas strategi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UKM di Daearah Istimewa Yogyakarta; (2) fleksibilitas strategi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja dengan dimediasi inovasi model bisnis.

Keywords

fleksibilitas strategi inovasi model bisnis kinerja

Article Details

How to Cite
Basuki, & Hasin, A. (2024). Pengaruh Fleksibilitas Strategi dan Inovasi Model Bisnis terhadap Kinerja UKM. Selekta Manajemen: Jurnal Mahasiswa Bisnis & Manajemen, 2(6), 224–233. Retrieved from https://journal.uii.ac.id/selma/article/view/35473

References

  1. Ammirato, S., Linzalone, R. dan Felicetti, A.M. (2022) “Business model innovation drivers as antecedents of performance,” Measuring Business Excellence, 26(1), hal. 6–22. Tersedia pada: https://doi.org/10.1108/MBE-01-2021-0012.
  2. Anwar, M. (2018) “BUSINESS MODEL INNOVATION AND SMEs PERFORMANCE — DOES COMPETITIVE ADVANTAGE MEDIATE?,” International Journal of Innovation Management, 22(7), hal. 1850057. Tersedia pada: https://doi.org/10.1142/S1363919618500573.
  3. Bashir, M. (2023) “The influence of strategic flexibility on SME performance: is business model innovation the missing link?,” International Journal of Innovation Science, 15(5), hal. 799–816. Tersedia pada: https://doi.org/10.1108/IJIS-06-2021-0110.
  4. Chan, H.K. et al. (2009) “Flexibility and adaptability in supply chains: a lesson learnt from a practitioner,” Supply Chain Management: An International Journal, 14(6), hal. 407–410. Tersedia pada: https://doi.org/10.1108/13598540910995165.
  5. Clauss, T. et al. (2022) “Temporary business model innovation – SMEs’ innovation response to the Covid-19 crisis,” R&D Management, 52(2), hal. 294–312. Tersedia pada: https://doi.org/https://doi.org/10.1111/radm.12498.
  6. Combe, I.A. et al. (2012) “Antecedents to strategic flexibility,” European Journal of Marketing. Diedit oleh I. Combe, 46(10), hal. 1320–1339. Tersedia pada: https://doi.org/10.1108/03090561211248053.
  7. Fachrunnisa, O. et al. (2020) “Towards SMEs’ digital transformation: The role of agile leadership and strategic flexibility,” Journal of Small Business Strategy, 30(3), hal. 65–85. Tersedia pada: https://jsbs.scholasticahq.com/article/26349.pdf.
  8. Fahmi, I. dan Ilyas (2021) “Analisis Fleksibilitas Strategis Perkembangan Usaha Kilang Batu Bata Pasca Pandemi COVID-19 (Studi Kasus: Kota Banda Aceh),” Jurnal Ekonomi dan Manajemen Teknologi, 5(2), hal. 163–173. Tersedia pada: https://journal.lembagakita.org/index.php/emt/article/view/474.
  9. Fauzan, Y., Mawardi, M.K. dan Iqbal, M. (2021) “INOVASI MODEL BISNIS UKM DITINJAU DARI BERBAGAI PERSPEKTIF,” Profit: Jurnal Administrasi Bisnis, 15(1), hal. 43–56. Tersedia pada: https://profit.ub.ac.id/index.php/profit/article/view/1019.
  10. Galib, M. dan Hidayat, M. (2018) “ANALISIS KINERJA PERUSAHAAN DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN BALANCED SCORECARD PADA PT. BOSOWA PROPERTINDO,” SEIKO: Journal of Management & Business, 2(1), hal. 92–112. Tersedia pada: https://journal.stieamkop.ac.id/index.php/seiko/article/view/345.
  11. Latifi, M.-A., Nikou, S. dan Bouwman, H. (2021) “Business model innovation and firm performance: Exploring causal mechanisms in SMEs,” Technovation, 107, hal. 102274. Tersedia pada: https://doi.org/10.1016/j.technovation.2021.102274.
  12. Moradi, E. et al. (2021) “Impact of organizational inertia on business model innovation, open innovation and corporate performance,” Asia Pacific Management Review, 26(4), hal. 171–179. Tersedia pada: https://doi.org/10.1016/j.apmrv.2021.01.003.
  13. Pudjiarti, E.S. dan Putranti, H.R.D. (2020) “Integrasi Fleksibilitas Strategis dan Kapabilitas Pembelajaran Organisasi sebagai Second-order Factor terhadap Kinerja Inovasi dan Perusahaan,” Jurnal Maksipreneur: Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 10(1), hal. 73–88. Tersedia pada: https://ejournal.up45.ac.id/index.php/maksipreneur/article/view/693.
  14. Spieth, P. dan Schneider, S. (2016) “Business model innovativeness: designing a formative measure for business model innovation,” Journal of Business Economics, 86(6), hal. 671–696. Tersedia pada: https://doi.org/10.1007/s11573-015-0794-0.
  15. Suriadi, I., Dakwah, M.M. dan Sutanto, H. (2021) “PELATIHAN MANAJEMEN USAHA PADA SENTRA KERAJINAN DI TERMINAL TELUK NARA KABUPATEN LOMBOK UTARA,” Jurnal Abdimas Independen, 2(1), hal. 33–42. Tersedia pada: https://jurnal.fe.unram.ac.id/index.php/independen/article/view/41.
  16. Umam, R. dan Sommanawat, K. (2019) “Strategic Flexibility, Manufacturing Flexibility, and Firm Performance Under the Presence of an Agile Supply Chain: A Case of Strategic Management in Fashion Industry,” Polish Journal of Management Studies, 19(2), hal. 407–418. Tersedia pada: https://pjms.zim.pcz.pl/resources/html/article/details?id=190215.
  17. Wells, P.E. (2013) Business Models for Sustainability. Cheltenham: Edward Elgar Publishing.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>