Main Article Content

Abstract

Demokratisasi Kekuasaan adalah sebuah keharusan. Karena memang
begitulah hakekat kekuasaan bila dilihat dari perspektif di mana setiap kekuasaan berhadapan vis a vis dengan basis massa. Sedang dalam tingkat tertentu, basis massa ini memiliki kesadaran kolektif dan bertindak atas otoritas kolektif untuk secara sadar menggunakan hak-haknya. Demikian diungkapkan oleh Sri Hastuti P. dalam tulisan berikut.

Keywords

demokrasi legitimasi kekuasaan massa politik

Article Details

Author Biography

Sri Hastuti Puspitasari, Universitas Islam Indonesia

Fakultas Hukum
How to Cite
Puspitasari, S. H. (2016). KEKUASAAN DAN DEMOKRASI. Jurnal Hukum IUS QUIA IUSTUM, 3(6), 74–85. https://doi.org/10.20885/iustum.vol3.iss6.art8

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>